Jerawat merupakan masalah kulit yang hampir dialami oleh setiap orang, yang paling menyebalkan dari jerawat ialah meninggalkan bekas di wajah yang terlihat seperti noda hitam atau kulit yang terlihat kemerah-merahan, bahkan ada yang sampai meninggalkan lubang yang cukup terlihat jelas. Tentunya jika, anda mengalami hal ini akan mengganggu penampilan anda dan membuat kepercayaan diri anda berkurang.
Nah, untuk menghilangkan bekas jerawat yang ada dimuka anda. Cobalah cara berikut agar noda bekas jerawat bisa hilang secara alami tanpa menggunakan produk-produk kimia.
- Menggunakan Bengkuang
- Siapkanlah 1 buah bengkuang
- Kemudian kupas buah bengkuang tersebut dan kemudian di parut sampai menjadi halus.
- Setelah bengkuang tersebut halus tempelkan ke area wajah yang ada bekas jerawatnya.
- Diamkan kurang lebih selama 15 menit.
- Bilas dengan air bersih.
- Gunakan cara ini secara teratur terutama ketika akan tidur.
- Menggunakan Bawang Merah
- Menggunakan Timun
- Menggunakan Ampas Teh