Cara menurunkan berat badan dengan olahraga ringan adalah salah satu tips yang pasti semua orang bisa melakukannya. Meskipun tidak berpengaruh besar dan cepat dalam menurunkan berat badan, akan tetapi jika dilakukan setiap hari atau sering dan konsisten tentu hal ini bisa dijadikan jawaban untuk Anda yang mencari hal tepat dalam berat badan.
Kelebihan berat badan seringkali menimpa orang yang tidak menjalankan pola hidup sehat, seperti sering mengkonsumsi makanan yang mengandung kalori dan lemak yang tinggi, dan jauh dari kebiasaan olahraga. Ketika hal ini menimpa anda, maka anda harus segera mengubah pola hidup dengan mulai mengkonsumsi makanan sehat dan meluangkan waktu meski hanya 30 menit untuk berolahraga dan usahakan anda melakukannya secara rutin.
Olahraga merupakan cara menurunkan berat badan yang sangat efektif dan mampu mengembalikan tubuh secara cepat dan alami. Olahraga secara rutin sangat efektif membakar kalori dan membentuk otot. Kedua hal ini menjadikan olahraga menjadi pilihan yang tepat untuk meningkatkan metabolisme tubuh.
Berikut ini beberapa jenis olahraga yang dapat anda jalankan untuk mengurangi berat badan anda dengan cepat:
1. Berjalan kaki
Hal pertama ini yang bisa dijadikan jawaban pertama adalah berjalan kaki. Olahraga paling ringan ini dapat membantu anda menurunkan berat badan. Luangkan waktu anda untuk berjalan kaki, karena olahraga ini tidak membutuhkan perlengkapan khusus seperti olahraga lainnya, anda hanya memerlukan sepatu yang membuat kaki anda nyaman dari berbagai benda yang berbahaya di jalan. Melakukan olahraga jalan kaki secara rutin dapat meningkatkan kesehatan fisik dan mental anda.
2. Berlari
Selanjutnya olahraga ringan adalah berlari. Bagi anda yang gemar melakukan olahraga ini, maka anda bisa menurunkan berat badan tanpa harus menjalankan program diet. Hal ini dikarenakan berlari dapat membakar hingga 600 kalori perjam, selain itu berlari juga dapat membantu menguatkan tulang dan jaringan juga mencegah datangnya penyakit jantung, stroke dan penyakit berbahaya lainnya karena berlari dapat meningkatkan denyut jantung hingga ke level rata-rata.
3. Aerobik
Ya, aerobik untuk hal masalah berat badan sebagai olahraga yang tentu tidak terlalu membutuhkan tenaga yang terlalu besar. Olahraga sederhana berikutnya yang dapat anda jalankan sebagai cara menurunkan berat badan adalan senam aerobik. Olahraga ini merupakan olahraga sederhana tapa perlengkapan mesin yang dapat menggerakkan seluruh badan, sehingga olahraga ini diyakini sangat ampuh menurunkan berat badan.
4. Berenang
Keempat adalah cara terakhir yaitu berenang. Jika anda melakukan olahraga renang secara rutin, maka renang dengan segala jenis dan gayanya dapat membakar 400-700 kalori per jam. Renang berfungsi mengencangkan oto-otot dan dapat memperkuat dan memperbaiki kondisi tubuh anda.
Bagaimana? Cukup mudah bukan? Menurunkan berat badan tidak harus dengan olahraga berat atau diet yang ketat. Hal diataspun bisa Anda terapkan.
Artikel Lainya:
- Teh Sehat Untuk Keluarga Teh Sehat Untuk Keluarga - Menyediakan minuman untuk keluarga harus lah yang aman dan terjamin kesehatannya karena kesehatan keluarga anda sangat penting agar bahagia. Jika ada salah satu keluarga sakit,…
- Tipe dan Ciri-ciri Diabetes Penyakit diabetes atau penyakit gula atau penyakit kencing manis merupakan penyakit yang disebabkan karena kadar gula darah yang ada dalam tubuh meningkat. Ciri-ciri penyakit diabetes seperti cepat lelah, berat badan…
- Tips Mencegah Gejala dan Penyakit Hipertensi Tips Mencegah Gejala dan Penyakit Hipertensi - Tekanan darah tinggi merupakan salah satu penyakit serius yang tidak boleh dianggap enteng oleh siap pun. Bagi setiap orang yang sudah mengetahui gejala…
- Tips Ampuh Menurunkan Berat Badan Dengan Air Hangat Banyak sekali cara yang orang lakukan untuk mendapatkan tubuh ideal,mulai dari latihan ringan sampai beratpun akan dilalui untuk mendapatkan tubuh yang ideal,namun tidak sedikit juga banyak orang yang menginginkan tubuh…
- Keuntungan Berbuka Puasa Dengan Kurma Rasulullah SAW mencontohkan berbuka puasa dengan kurma. Maka jika seseorang berbuka puasa dengan kurma akan mendapatkan pahala dan berkah. Hal ini bukan tanpa alasan, karena ternyata kelebihan berbuka puasa dengan…
- Tips Diet Alami Tanpa Efek Yang Berbahaya Diet merupakan salah satu cara yang sangat penting sekarang ini. Tidak hanya bagi kaum wanita, kaum pria juga sekarang telah banyak yang menjaga tubuh dengan mencari tips diet alami tanpa…
- marasmus apakah anda tau tentang marasmus ? kalu belum tau baca selengkapnya di sini sampai selesai. dan di posting kali ini saya akan mejelaskan tentang marasmus. marasmus adalah kekurangan gizi pada…
- Kalori Minuman Ternyata Bisa Mengganggu Program Diet Anda Hello Ladies! Ketika anda sendang melakukan program diet mungkin yang akan anda paling perhatikan ialah pola makan dan memilih menu makanan. Biasanya para wanita yang sedang diet tidak terlalu…
- Hal Yang Membuat Kita Gagal Diet Gemuk adalah masalah yang serius bagi kita semua karna itu dapat menghambat pekerjaan kita dan juga aktivitas kita, sebagian kita semua memakai cara Diet untuk menurunkan berat kita, Tapi tidak…
- Tips Memilih Suplemen Penambah Berat Badan Merasa kurang percaya diri karena berat tubuh yang sangat jauh dari yang diharapkan memang seringkali dirasakan oleh berbagai pihak. Terlebih bagi para pria karena kondisi tersebut menjadikannya terlihat kurus kering…
- Olahraga biak untuk kesehatan olahraga baik untuk kesehatan Olahraga sering kali kita mengabaikan hal yang satu ini karena pdahal ini sangat penting untuk kesehatan tubuh kita semua, di jaman sekarang ini orang-orang tidak menyadari…
- 10 MANFAAT BUAH SEMANGKA UNTUK KESEHATAN Buah semangka merupakan buah yang tumbuh di daerah tropis. Indonesia merupakan salah satu daerah tropis, sehingga buah semangka bisa di dapatkan hampir tersebar di seluruh Indonesia. Buah semangka selain bisa…
- 3 Persiapan Bagi Ibu Yang Mengandung Bayi Kembar Saat mengetahui anda sedang mengandung bayi kembar, tentu anda akan merasakan kebahagiaan tersendiri karena anda akan memiliki dua bayi atau lebih hanya dalam satu kali fase kehamilan saja. Namun di…
- Buah Yang Bisa Membuat Wanita Memiliki Tubuh Langsing Buah-buahan seperti kita ketahui memiliki kandungan nutrisi dan vitamin yang sangat baik untuk kesehatan tubuh kita. Mengonsumsi buah-buahan secara rutin akan membuat tubuh kita sehat dan terhindar dari sakit dan…
- cara diet terbaru pada postingan kali ini saya akan membahas tentang cara diet terbaru. apakah anda bosan dengan cara diet yang itu-itu saja ? Mungkin sudah waktunya untuk mencoba pengaturan makan berdasarkan fase…
- hidup bersih dan sehat hidup bersih adalah hidup dimana tidak ada kotoran dan samapah di lingkungan yang menggangu dan menyebabkan kita akan mendapatkan pennyakit yang aka merusak dan menggu kehidupan. sedangkan hidup sehat adalh…
- Cara Jitu Mengatasi Kulit Berminyak Memiliki kulit wajah berminyak merupakan hal yang cukup menyebalkan. Apalagi saat harus tampil di depan umum membuat kepercayaan diri menjadi menurun, pada orang yang kelebihan berat badan atau obesitas, kadar…
- Menu Makan Sehat Untuk Mencegah Penyakit Jantung Menu Makan Sehat untuk Mencegah Penyakit Jantung Salah satu penyakit yang mematikan ialah penyakit jantung. Oleh sebab itu, bagi kita yang belum terkena penyakit jantung baiknya melakukan pencegahan sejak dini…
- Trik Diet Yang Dianggap Aneh Tapi Efektif Hello Ladies! Biasanya kaum Wanita adalah orang yang paling sering berkeluh kesah mengenai hal berat badan. Banyak diantara wanita yang berusaha untuk mengontrol dan bahkan menurunkan berat badan tersebut. Namun,…
- CARA MENJAGA KEHAMILAN Kehamilan adalah salah satu kebahagiaan bagi orang yang sudah menikah. Tapi, bagi sebagian orang kehamilan adalah merupakan fase ketegangan, karena dalam fase itu akan terjadi perubahan yang signifikan bagi seorang…
- Resep Makanan Kentang Goreng Krispy Seringkali kita merasa lapar pada saat jam jam tertentu padahal kita sudah makan besar. Saat jam jam itulah kita harus ngemil makanan yang bisa mengganjal perut anda karena jika nafsu…
- Tips Mengobati Darah Tinggi Secara Alami Penyakit darah tinggi atau Hypertensi merupakan penyakit yang cukup menakutkan karena penyakit ini bisa menimbulkan atau memicu munculnya penyakit lain yang sangat berbahaya. Darah tinggi atau hypertensi sangat tidak boleh…
- Makanan Diet Yang Tak Sehat Berbagai cara banyak di lakukan oleh mereka yang sedang melakukan program diet untuk menurunkan berat badan mereka. Pola diet yang dilakukan sangatlah beragam dan salah satunya yaitu dengan memperhatikan makanan…
- 5 MANFAAT BUAH PISANG UNTUK KESEHATAN Buah pisang merupakan buah yang banyak di konsumsi oleh sebagian besar orang di dunia, termasuk Indonesia. Di Indonesia buah yang satu ini sangat mudah untuk didapatkan, dan dapat di olah…
- Tips Menjaga Berat Badan Ideal Kebanyakan pria mengalami kelebihan berat badan yang membuat bentuk tubuh kurang ideal dan sering terkena penyakit. obesitas atau yang sering dikatakan sebagai kelebihan berat badan ini memang bisa menjumpai siapa…
- cara mengecilkan perut dengan cepat pada postingan kali ini saya akan membahas tentang cara mengecilkan perut dengan cepat. bagi anda yang mempunyai masalah dengan bentuk perut yang mungkin terlalu besar atau buncit, saya akan memberikan…
- Pentingnya Olahraga untuk Menjaga Kehamilan Olahraga menjadi salah satu komponen penting dalam menjaga kehamilan. Walaupun ibu hamil tidak boleh melakukan olahraga yang berat, tentunya terdapat banyak alternatif lain untuk melakukan olahraga demi menjaga kondisi kehamilan…
- Mengunyah Permen Karet Dapat Menurunkan Berat Badan Lho Ada salah satu cara unik dalam menurunkan berat badan. Anda bisa mencobanya dan sangat mudah untuk dilakukan. Anda hanya perlu mengunyah permen karet. Beberpa ahli dan peneliti berpendapat bahwa mengunyaj…
- Cara Menurunkan Kolesterol dengan Pola Makan Cara Menurunkan Kolesterol - Pada dasarnya, kolesterol terbagi menjadi dua macam, yaitu kolesterol baik dan kolesterol jahat. Kolesterol baik seperti kolesterol HDL pastilah akan memberikan efek positif terhadap tubuh yakni…
- Kematian Mendadak Saat Berolahraga? Olahraga adalah salah satu cara untuk menjaga tubuh kita agar tetap fit dan terhindar dari berbagai penyakit. Setiap pakar kesehatan pun akan menganjurkan olahraga sebagai cara untuk menjaga tubuh kita.…