Buang air kecil / kencing adalah hal lumrah yang biasa dilakukan seseorang untuk membuang sisa-sisa air / racun yang keluar dari tubuhnya. Ketika dicermati dengan teliti maka proses kencing ini memiliki banyak manfaat jika dilakukan dengan benar. Dalam Islam mengatur bagaimana kita ketika akan dan sesudah kencing. Hal ini sebagai acuan bagi kita sebagai seorang muslim supaya menjaga
adab-adab ketika kencing. Walau pun bagi sebagian orang hal ini jarang sekali diperhatikan atau hanya sebagai isapan jempol belaka. Lalu bagaimana adab-adab dalam Islam ketika kita hendak buang air kecil.
- Ketika masuk kamar mandi/WC hendaklah dengan kaki kiri dan keluar dengan kaki kanan. Inilah sunnah yang diperintahkan oleh Nabi, dan juga disunnahkan untuk membaca doa sebelum masuk kamar mandi dan setelah keluar dari kamar mandi.
- Buang air kecil dengan berjongkok tidak berdiri kecuali dalam keadaan darurat atau terpaksa, misalnya karena sakit. Ini dilakukan agar kotoran bisa keluar tuntas sehingga tidak menjadi penyebab kencing batu maupun lemah syahwat.
- Beristinja’(membersihkan kotoran) dengan air dan dengan tangan kiri. Agama Islam mengajarkan kepada kita supaya ketika membersihkan diri ( BAK/BAB) hendaklah dengan tangan kiri karena ini merupakan sunah. Ketika membersihkannya pun gunakanlah air yang bersih dan suci, jangan menggunakan tissu kecuali terpaksa ketika di tempat yang tidak ditemukan air, tetapi jika menemukan air maka bersihkanlah kembali
- Ketika buang air dilarang menghadap atau membelakangi qiblat, namun apabila lubang WC menghadap qiblat hendaknnya ketika buang air badan agak diserongkan sedikit sehingga tidak menghadap ke arah kiblat
- Menggunakan alas kaki, hal ini dilakukan karena begitu banyaknya bakteri, kuman dan virus di dalam WC.
- Disunahkan untuk menyegerakan keluar dari WC ketika hajat sudah selesai, bukan malah nyanyi-nyanyi seperti pada masyarakat kebanyakan.
Semoga kita dapat mengamalkan hal-hal di atas yang sudah banyak ditinggalkan oleh kebanyakan, bahkan diacuhkan oleh orang Islam sendiri, sehingga menjadi amal kebaikan bagi diri kita. Aamiin
Artikel Lainya:
- Periksakan Segera Diri Anda ke Dokter Jika Salah Satu Gejala… Kesehatan merupakan sebuah nikmat yang tidak ternilai harganya. Biasanya orang akan mengerti pentingnya kesehatan saat terserang penyakit. Namun, bukan berarti setiap orang harus terserang penyakit dulu baru bisa mengerti akan…
- BERUSAHA MENJADI PEREMPUAN YANG CANTIK DAN MENJADI YANG… Perempuan adalah makhluk yang lemah penuh dengan kekurangan, dan sedikit kelebihan Jadilah seorang perempuan yang selalu setia, dalam keadaan suka maupun duka, selalu menjadi orang yang berguna selalu ingin membantu…
- Adab-Adab Ketika Di Masjid Masjid adalah tempat suci umat Islam, yang di dalamnya merupakan tempat bagi seorang mukmin beribadah kepada Allah Swt. Pada zaman Rasulullah Saw fungsi masjid selain sebagai tempat ibadah juga sebagai…
- Larangan Bagi Yang Berqurban Menyembelih hewan qurban adalah ibadah sunah yang dikuatkan terutama bagi mereka yang sudah mampu. Prosesi ibadah qurban yang dilakukan setahun sekali ini boleh dilaksanakan lebih dari sekali dalam seumur hidup,…
- CARA SEDERHANA MENGOBATI PENYAKIT MAG Penyakit mag adalah salah satu penyakit yang di sebabkan karena mengkonsumsi makana yang tidak teratur. Mag disebakan karena makanan yang dapat memicu asam lambung secara berlebih, contohnya makanan yang pait-pait,…
- Adab Membaca Al-Qur’an Al-Qur’an adalah kitab suci umat Islam yang akan selalu terjaga kesuciannya dari campur aduk tangan manusia yang ingin mengotori kandungan Al-Qur’an. Bagi mereka yang membacanya, mendengarkan, dan memahami serta mengamalkan…
- Hukum Memelihara Jenggot dan Kumis Bagi sebagian orang mengurus jenggot dan kumis adalah suatu keindahan yang membuat mereka semakin percaya diri ketika tampil di muka umum. Bagi sebagian lagi tampak ‘cuek’ dengan jenggot atau kumis…
- Cukupkah Masuk Surga Dengan Syahadat Kalimah syahadat adalah kalimah yang masuk kepada rukun Islam yang pertama, seseorang tidak dikatakan beragama Islam jika tidak mau mengucapkan dua kalimah Syahadat, Sehingga dalam agama Islam jika seseorang ingin…
- Bahayanya Dosa Kecil Banyaknya dosa yang dilakukan oleh seorang manusia menyebabkan ia lupa akan berapa banyak dosa yang dilakukan, sehingga ada pemahaman untuk tidak peduli dengan apa yang diperbuat, asalkan hatinya senang maka…
- 3 Macam Najis dan Cara Mensucikannya Sebagai seorang muslim, sudah menjadi kewajiban untuk selalu bersuci. Karena ketika akan mendirikan shalat, bersuci sangat diwajibkan. Ketika badan terkena najis, bersuci merupakan hal yang harus dilakukan untuk membersikan badan…
- Adab Ketika Makan Untuk memenuhi kebutuhannya setiap hari manusia memerlukan energi yang didapat dari makanan dan minuman yang ia konsumsi. Sehingga proses makan dan minum ini sangat penting dalam menunjang segal akatifitas yang…
- Adab-Adab Menuju Masjid Masjid adalah tempat suci bagi umat Islam yang di dalamnya di alunkan ayat-ayat suci dan dikerjakan amalan-amalan shaleh dalam rangka beribadah kepada-Nya. Pada zaman Rasulullah Saw, fungsi masjid selain sebagai…
- Indah Berjilbab Wanita muslimah adalah wanita yang beragama islam dan menjalankan hidupnya sesuai dengan syari’at islam yang Allah SWT wahyukan dalam al-qur’an, juga menjalankan sunnah Rosulullah SAW. Wanita yang dalam kesehariannya senantiasa…
- kewajiban seorang suami kewajiban seorang suami .. suami adalah seorang pemimpin di dalam rumah tangga kareana apa suami menjadi tulangpunggung dalam rumah tangga. selain itu yang harus di ingant oleh suami yaitu harus…
- Hukum Aqiqah Seorang Anak Kelahiran merupakan proses awal dalam perjalanan seorang anak di dunia, dalam kelahiran seorang anak merupakan saat yang paling dinantikan oleh kedua orang tua. Mereka bergembira dengan lahirnya anak yang akan…
- Adab Ketika Bayi Lahir Ketika lahirnya seorang bayi ke bumi merupakan saat yang paling bahagia bagi orang tua. Pada bayi tersimpan harapan akan masa depan yang lebih baik bagi si bayi. Untuk itu dalam…
- Tata Cara Minum Menurut Ajaran Islam Banyak sekali aktifitas manusia di dunia ini yang dilakukan dalam berbagai bentuk. Semua aktifitas manusia tersebut harus didukung dengan energi dari manusia itu sendiri. Darimanakah Energi itu di dapat?? Sumber…
- Tata Cara Dalam Menyembelih Yang Sesuai Syariat Pada moment bulan dzulhizah yang sering dan jarang dilupakan adalah prosesi ibadah haji dan saat menyembelih hewan qurban. Bagi masyarakat secara umum khususnya di desa-desa, prosesi menyembelih hewan qurban menjadi…
- Solusi Menghadapi Masalah Dalam Islam Setiap orang yang hidup di dunia pasti memiliki masalah, karena yang namanya masalah ada untuk meningkatkan kualitas hidup seseorang. Namun penyikapan yang berbeda atas suatu masalah menjadi hal yang patut…
- Ramuan Herbal Seledri Obat Berbagai Macam Penyakit Di beberapa daerah di Indonesia tanaman seledri dikenal dengan nama saladri, saledri, saleri, dasri dan daun sop atau daun soh. Bahkan orang Cina menyebutnya dengan nama guncai. Tanama ini berasal…
- Cara bermain sondah Permainan tradisional Hallo kali ini saya akan memosting cara bermain sondrah anak - anak sekarang jarang yaa yg bermain sondrah karena ada internet dan jaman sudah moderen nah ayo lestarikan Permainan tradisional…
- Jilbab adalah Hijab Jilbab adalah busana yang wajib dipakai oleh setiap muslimah. Memakai jilbab hukumnya adalah wajib bagi perempuan muslim. Jilbab adalah salah satu alat untuk menutupi aurat pada perempuan muslim yang berupa…
- Adab Dalam Buang Hajat (BAB dan BAK) Agama Islam mengatur segala perkara dalam kehidupan manusia baik hal yang dianggap kecil sampai perkara yang besar, dari hubungan antar sesama manusia dan dengan yang lainnya. Bahakan ketika manusia bangun…
- Perlukah Syahadat Lagi Bagi Orang Yang Sudah Islam Di masyarakat kita yang kebanyakan orang yang beragama Islam tentunya tidak akan kesulitan mendidik anak dalam didikan agama Islam, namun tentunya ini akan berbeda jika anak yang dilahirkan berada dalam…
- mengenal suku banjar Suku Banjar adalah suku yang menempati area seluas Kalimantan Selatan, serta sebagian Kalimantan Tengah dan sebagian Kalimantan Timur. Populasi suku Banjar dengan jumlah yang signifikan juga dapat ditemukan di wilayah…
- Amalan Penghapus Dosa Hakikat seorang manusia yaitu ia tidak akan pernah terlepas dari yang namanya kehilafan dan kealfaan. Manusia adalah makhluk yang dalam dirinya disertai dengan hati, akal, dan hawa nafsu, jika hawa…
- Diabetes Militus (DM) Diabetes adalah penyakit yang sangat mempengaruhi kadar gula dalam darah tubuh kita , hal ini terjadi karena glukosa dalaem darah meningkat dan juga bisa menurun, hal ini di karenakan insulin…
- Sering Buang Air Besar? Kenali Penyebabnya Dan Cara… Bagi Anda yang sering beraktivitas di dalam maupun di luar ruangan hingga 8 jam per hari atau bahkan lebih, pernahkan Anda mengalami diare sehingga sangat mengganggu pekerjaan Anda? Salah satu…
- Sisa Minuman = Spa Setiap hari anakku sukanya menyisakan susunya (susu formula). Hanya kadang-kadang saja menghabiskan susunya itu, entah karena kenyang minum atau apa, aku tidak persis tahu. Awalnya memang aku sering buang susu…
- tentang kursi pada postingan kali ini saya akan membahas tentang kursi . kursi adalah salah satu perabotan rumah yang sering di gunakan sebagai tempat untuk duduk. kursi awalnya di buat dari kayu…