Sarapan adalah sebuah kegiatan pagi yang rutin harus dilakukan anak-anak sebelum berangkat ke sekolah, namun tak jarang anak-anak punya cara untuk menghindarinya. Mulai dari terasa eneg, akan kekenyangan hingga berkata tidak nafsu makan, padahal asupan pertama ini sangat diperlukan, apalagi untuk dirinya yang sedang dalam tahap pertumbuhan dan masa belajar. Ada baiknya anda membuka kembali
resep masakan untuk membuat sebuah hidangan spesial untuk anak-anak, jika nasi terasa berat lebih baik membuat sarapan dari roti, cobalah untuk membuat roti isi kornet.
Bahan untuk membuat menu makanan ini terbilang sederhana dan pastinya ada di dapur, berikut beberapa bahan yang perlu anda persiapkan:
- 4 lembar roti tawar kotak.
- 2 sendok makan mentega.
- 60 gram kornet sapi.
- 1 butir telur.
- ½ sendok teh garam.
- ¼ sendok teh merica putih bubuk.
- Royco rasa sapi secukupnya.
Pembuatan dari resep roti goreng isi kornet ini terbilang cepat dan tidak terlalu ribet, berikut tahapan pembuatannya:
- Ambil selembar roti dan oleskan salah satu sisinya dengan mentega, kemudian tambahkan kornet dan ratakan.
- Tangkupkan pada selembar roti lain, sebelumnya oleskan mentega terlebih dahulu.
- Kocok telut, garam, merica dan royco rasa sapi, celupkan secara sempurna roti dalam kocokan tersebut.
- Panaskan wajan dan goreng roti dengan mentega, setelah berwarna keemasan, angkat dan dinginkan.
Bisa di sajikan dalam bekal makanan atau langsung dinikmati dengan segelas jus jeruk sebaiknya tidak menggunakan susu agar tidak terlalu eneg.
Artikel Lainya:
- 6 Kandungan Wajib Ada Pada Susu Anak Yang Bagus Banyak Bunda yang bertanya, “Mengapa anak usia 1-3 tahun perlu susu pertumbuhan?”. Susu berguna sebagai pendamping untuk memenuhi kebutuhan nutrisi anak. Tak jarang orangtua memberikan susu anak dengan harapan anaknya…
- Tips Mengajari Anak Belajar Menulis Sejak Dini Menulis adalah bagian penting dari kehidupan kita sehari-hari. Namun, ini adalah keterampilan yang sulit untuk dipelajari dan dikuasai. Dengan memulai dengan beberapa kegiatan sederhana, Anda dapat membantu anak-anak mulai mengembangkan…
- Ini Dia Tanda dan Gejala Hipertensi Anak Ini Dia Tanda dan Gejala Hipertensi Anak - Hipertensi memang sering dikenal sebagai penyakit orang tua, namun anak-anak bahkan bayi yang baru lahir juga dapat terkena. Anak-anak yang bertumbuh tinggi…
- Menu Sarapan Sehat Penuh Energi untuk Kegiatan Sehari-Hari Menu sarapan yang sehat di waktu pagi hari akan memberikan pengaruh yang sangat baik bagi kesehatan tubuh kita. Apakah anda belum terbiasa untuk memulai hari dengan sarapan terlebih dahulu? Mungkin…
- Mengolah Kemampuan Bermain Bola pada Anak di Brazilian… Memasukkan anak-anak ke sebuah sekolah sepak bola saat mereka masih kecil, tentu akan menambah kemauan mereka untuk belajar mengetahui tentang teknik bermain bola yang benar. Memasukkan anak ke sekolah jenis…
- Kue Kukus Untuk Ibu Yang Tidak Memiliki Oven Menyambut datangnya lebaran biasanya para ibu sudah bersiap-siap untuk membuat berbagai sajian khas istimewa. Dari mulai minuman segar, makanan besar hingga cemilan ringan yang dibuat untuk memeriahkan suasana berkumpul dengan…
- Susu Anak yang Cocok Untuk Masa Pertumbuhan Semua orang tua tentunya ingin memberikan segala macam hal yang terbaik bagi sang buah hati termasuk untuk asupan gizi dan nutrisi yang akan diterima. Pada usia balita khususnya semua orang…
- Resep Masakan Sederhana dan Praktis : Oseng Tempe Cabe Salah satu resep masakan sederhana dan praktis yang bisa anda kreasikan dengan bumbu penyedap rasa Royco adalah oseng tempe cabe. Menu masakan yang satu ini dikenal dengan masakan khas Sunda…
- Resep Tumis Sawi Mudah Dan Lezat Salah satu sayuran yang sangat mudah dibuat untuk menu berbuka adalah tumis sawi. Sawi merupakan sayuran yang dapat ditemukan dengan mudah, pembuatannya pun tidak memerlukan waktu yang lama, selain itu…
- Resep Roti Kentang Biasanya roti banyak dikonsumsi sebagai camilan ataupun untuk menu sarapan. Akan tetapi banyak orang yang merasa kurang kenyang jika hidangan sarapan disajikan dalam bentuk roti. Untuk membuat variasi masakan dan…
- Senapan Bambu Senapan bambu adalah salah satu jenis mainan tradisional yang di gemari anak - anak dari dulu hingga sekarang. walaupun di jaman sekarang jarang melihat anak - anak bermain senapan bambu,…
- Strategi yang Tepat untuk Mengatasi Masalah GTM pada Anak Anak-anak yang yang enggan mengkonsumsi makanan yang telah disiapkan menjadi salah satu permasalahan yang sering dihadapi oleh semua orang tua. Gerakan tutup mulut pada bayi umumnya dialami ketika anak-anak sudah…
- Tips Menjaga Kesehatan Anak Fase pertumbuhan yang sangat krusial bagi seseorang adalah pada saat anak-anak. Pada masa itu baik itu fisik maupun mental mengalami perkembangan serta pertumbuhan yang sangat signifikan. Oleh karena itu pada…
- Alihkan Napsu Makan Berlebih Anak Agar Tidak Obesitas Napsu makan anak yang baik menjadi salah satu kebahagiaan bagi orang tua yang melihatnya. Anak yang napsu makannya baik cenderung menjadi anak yang sehat dan memiliki badan yang kuat. Saat…
- Resep Sayur Asem Simple dan Mudah Ingin mencoba resep sayur asem yang mudah dan cepat? Ini adalah cara yang tepat karena akan membuat Anda yang bingung untuk masak apa bisa menggunakan resep ini. Resep ini bisa…
- Membuat Kue Lumpang Brokoli sayuran yang disukai anak Sayuran adalah makan yang kaya akan gizi. akan tetapi, kebanyakan anak-anak tidak menyukai sayuran karena rasanya yang kurang lezat bagi lidah anak-anak. anak-anak lebih suka masakan yang aroma dan rasanya…
- Tips Memaksimalkan Perkembangan Panca Indera Pada Anak Kemampuan panca indera termasuk bagian penting dalam tahap tumbuh kembang anak sehingga perlu diperhatikan oleh para orang tua sedini mungkin. Semua indera yang dimiliki harus dimaksimalkan supaya semua tahap pertumbuhannya…
- Cara Ajarkan Belajar Berhitung Anak merupakan aset berharga yang dititipkan tuhan kepada kita sebagai orang tua. Anak menjadi tumpuan harapan orang tua, artinya tak ada orang tua yang mengharapkan anaknya jadi orang gagal. Karena…
- Fasilitas Sekolah Preschool di Jakarta ICA School Orang tua harus benar-benar mempertimbangkan segala sesuatunya ketika akan memasukkan anaknya ke jenjang pendidikan formal. Terlebih, usia anak masih dibawah 6 tahun. Tentunya, orang tua harus mencari lembaga pendidikan terbaik…
- cara membuat cilok pada postingan kali ini saya akan membahas tentang cara membuat cilok. cilok adalah makan yang berbentuk bulat dan di gemari semua kalangan masyarakat. mulai dari anak - anak, remaja, hingga…
- Resep Leker Jajanan Anak Terlaris Indonesia memang negara yang memiliki berbagai macam jajanan tradisional yang unik, enak, dan lezat untuk dikonsumsi untuk anak-anak maupun orang dewasa. Jajanan anak tradisional pun ada banyak sekali macamnya, seperti…
- Manfaat Susu Dancow Agar Anak Cerdas Seorang anak yang sedang masa pertumbuhan pastinya memerlukan asupan nutrisi dan gizi yang cukup. Sejak usia balita, ada baiknya jika para orang tua mulai mengontrol asupan gizi yang diterima anak.…
- Tumbuh Kembang Bayi Yang Sesuai Dengan Usianya Memperhatikan tumbuh kembang bayi merupakan suatu kewajiban bagi setiap orangtua. Namun, jika keinginan untuk membesarkan anak dengan baik ini dilakukan dengan salah akan membuat anak tertekan. Kesalahan yang sering dilakukan…
- RESEP NASI USUS Nasi merupakan bahan pokok yang dibutuhkan oleh sebagian orang di dunia, terutama Indonesia. Kandungan karbohidrat yang akan membuat perut kita kenyang, dan bisa menambah berat badan. Nasi bisa diolah dengan…
- Cara mengolah wortel, madu dan brokoli menggugah selera Perayaan hari-hari besar keagamaan biasanya di sempurnakan dengan kehadiran beberapa macam menu makanan yang lezat dan nikmat. Kebanyakan dari makanan tersebut mendapatkan cita rasa tanpa memperhatikan kandungan nutrisi dan gizi…
- Resep Makanan Kentang Goreng Krispy Seringkali kita merasa lapar pada saat jam jam tertentu padahal kita sudah makan besar. Saat jam jam itulah kita harus ngemil makanan yang bisa mengganjal perut anda karena jika nafsu…
- Resep Ayam Kecap Bumbu Spesial Ayam merupakan sebuah masakan khas Indonesia yang sangat terkenal, dimasak dan diracik dengan berbagai cara, resep ayam ini menjadi menu makanan sehari-hari bagi kebanyakan orang di Indonesia. Bahkan ada orang…
- Resep Kue Kering Coklat Warisan Nenek Bersantai di akhir pekan dengan berkumpul di rumah, kurang lengkap rasanya tanpa kudapan manis yang biasanya kita sajikan sebagai pelengkap yang akan membuat semua penghuni rumah nyaman dan ingin berlama-lama.…
- Nasi Campur Khas Korea pada postingan kali ini saya akan membahas tentang nasi campur khas korea. belakangan ini, di negara Indonesia terkenal dengan "demam korea". yups, dengan kata lain masyarakat Indonesia mulai dari anak-anak…
- Tips Memilih Daging Sapi Segar Untuk Resep Soto Daging Daging sapi merupakan sebuah bahan makanan yang kaya akan berbagai macam protein dan juga gizi. Bahan makanan ini dapat diolah secara sederhana dan juga dapat diolah dengan variasi yang lebih…