Resep Membuat Sate Bakar

Dalam membuat makanan, terdapat resep tersendiri yang mampu menciptakan citarasa yang berbeda. Begitu pula dengan membuat sate bakar, dari ayam, atau bisa di sebut sate ayam. Menu tersebut membutuhkan satu kunci yang menjadikan rasanya begitu istimewa. Dimana rasa tersebut, dapat anda sajikan sebagai hidangan istimewa bersama keluarga, dalam aneka racikan bumbu yang meresap menjadi satu.

Akan tetapi, tidak semua racikan bumbu mampu menciptakan rasa yang oke. Apalagi, dalam meracik nya, tidak semuanya dapat dilakukan dengan takaran yang pas, bila takaran tersebut kurang ataupun berlebih, akan mengubah rasa tersebut. Oleh sebab itulah, anda memerlukan bumbu yang ampuh, untuk menambahkan citarasa pada masakan yang anda buat. Dan semua keluarga pun, makan dengan senang tanpa rasa bosan, terhadap makan yang anda sajikan di setiap harinya, entah itu menu makan pagi, siang ataupun malam sebagai menu makanan istimewa.

Berikut ini adalah cara menyajikan menu sate ayam dengan rasa spesial. Dimana resep tersebut dihadirkan bersama rahasia dari masakan yang lezat, yaitu:

  • Siapkan daging ayam yang telah potong kecil-kecil.
  • Siapkan racikan bumbu seperti bawang merah, bawang putih, merica, sereh, dan garam, tumbuk jadi satu.
  • Rendam potongan ayam tersebut dan campurkan secara merata .
  • Tusuk lalu bakar pada arang yang telah panas.

Dan tambahkan Bango sebagai kecap yang menambah aroma rasa yang sedap.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *