Cara membuat
resep aneka kue kering membutuhkan bahan tambahan lainnya sebagai kelezatan rasa. Karena salah satu resep rahasia membuat kue kering adalah melalui bahan tambahan yang digunakan. salah satu bahan tambahan yang sering digunakan adalah bahan pengembang. Bahan pengembang ini merupakan bahan tambahan yang membuat kue kering Anda tampak nikmat dalam sekali gigit.
Ada beberapa jenis bahan pengembang yang tidak cocok digunakan dalam pembuatan menu kue kering, karena bahan pengembangnya ini justru lebih condong digunakan pada adonan cake. Adapun bahan pengembang dalam cake yang harus Anda ketahui, diantaranya:
- Ovalet merupakan emulsifier atau pelembut yang digunakan sebagai pengontrol dan penyeimbang adonan agar adonan tidak mudah turun saat dikocok atau diaduk dengan menggunakan mixer, sehingga adonan dapat tercampur sempurna.
- TBM merupakan bahan pengembang yang berfungsi untuk memperbaiki tekstur agar terlihat lembut. Kompisisi bahan yang digunakan sama persis dengan ovalet, yakni mono dan digliserda.
- SP. Bahan pengembang ini mempunyai fungsi yang hampir sama dengan TBM dan Ovalet. Akan tetapi yang membedakan adalah kandungan kimianya, yakni Ryoto ester atau gula ester (yang terbuat dari asam lemak seperti asam stearate, palmitic, dan oleic).
- Baking Powder biasanya banyak digunakan sebagai bahan pengembang untuk cake. Komposisi kandunganya sudah tergolong halal dan aman digunakan. Keunggulannya dapat membuat kue Anda matang dengan sempurna.
Jadi, jangan sampai salah memasukkan bahan pengembang pada resep aneka kue kering, yang Anda buat, sehingga kue kering Anda akan terasa nikmat.
Artikel Lainya:
- Mari Mengenal Aneka Hiasan Buah Untuk Campuran Cemilan yang… Camilan manis bisa membuat tubuh kita selalu segar dan bugar. Namun, kta juga mesti selektif dalam memilih cemilan, karena tidak semua cemilan yang berada dipasaran baik untuktubuh apabila dikonsumsi. Membuat…
- Resep Membuat Keripik Daging Sapi Daging sapi bisa diolah dengan berbagai macam olahan, seperti rendang, sate, sop dan banyak jenis lagi yang lainnya tergantung kreasi kita. Selain kulit sapi yang bisa dibuat menjadi keripik, ternyata…
- 4 Teknik Mengolah Kumpulan Resep Sehat 100%! Memiliki kumpulan resep berbagai makanan yang sehat ternyata akan tidak bermanfaat apabila tidak diimbangi dengan teknik mengolah yang benar. Tidak dapat dipungkiri bahwa perlakuan memasak sebuah bahan makanan yang keliru…
- BAHAN KIMIA ALAMI Supaya makanan yang kita simpan menjadi awet dan rasanya tetap terjaga biasanya orang menggunakan beberapa cara untuk mengawetkannya. Salah satu cara yaitu dengan menggunakan zat aditif seperti bahan penyedap, pewarna…
- cara membuat cilok pada postingan kali ini saya akan membahas tentang cara membuat cilok. cilok adalah makan yang berbentuk bulat dan di gemari semua kalangan masyarakat. mulai dari anak - anak, remaja, hingga…
- Mudah! Ini Dia Cara Membuat Resep Donat Kentang Tahukah Anda, bahwa makanan donat yang biasa kita makan ternyata bisa diolah dari kentang? Bahkan resep donat kentang juga sangat mudah sekali diolah sehingga Anda bisa mengolahnya sendiri di rumah. Bagi…
- Tips Pemutih Wajah Alami Kebanyakan kalangan remaja masa kini lebih sering melakukan perawatan wajah dengan krim pemutih wajah agar tidak terlihat kusam. Memang beberapa diantaranya sudah memiliki pigmen dari lahir yang memiliki kulit wajah…
- BAHAN KIMIA BUATAN Makanan yang dikonsumsi tidak terlepas dari bahan kimia yang dibuat oleh manusia. Bahan kimia buatan pada makanan dibedakan menjadi bahan pewarna, bahan pemanis, bahan penyedap dan bahan pengawet. 1. Bahan…
- Resep Cemilan Praktis Kue Leker Bosan dengan cemilan itu-itu saja, apa salahnya kalau kita membuat aneka Resep Cemilan Praktis yang manis, lezat dan juga membuatnya pun tidak sulit, semua orang bisa membaut nya karena bahan-bahan…
- Rahasia Resep Masakan Nikmat Khas Nusantara Semua orang di berbagai penjuru dunia telah mengakui bahwa seluruh resep masakan khas dari Indonesia memiliki karakter yang sangat beragam dan unik satu sama lain. Setiap daerah mempunyai ciri khasnya…
- Resep cara membuat cimol yg lezat dan nikmat kali ini saya akan memosting resep membuat cimol semoga suka 🙂 Cara membuat cimol gurih pedas Bahan - bahan : 200 gr tepung sagu 1 butir telur 1/2…
- Tips Cara Membuat Kue Kering Tahan Lama dan Enak Tips cara membuat kue kering tahan lama untuk dimakan dikemudian waktu. Kue kering menjadi salah satu camilan pilihan untuk menikmati waktu bersantai keluarga sambil minum teh atau susu. Untuk sajian…
- Resep membuat bermacam - macam kue yg lucu lezat dan sehat Kali ini saya akan mempost Cara membuat kue2 yg lucu sehat dan jugfa lezat ayo ikuti langkahnya! Cara membuat Cup Cake yg lucu dan juga lezat Bahan - Bahan…
- Cara Membuat Kue Lumpang Kue ini dinamakan kue lumpang karena memiliki bentuk yang seperti lumpang atau lesung, yakni wadah yang berbentuk bejana yang terbuat dari kayu atau batu yang dipakai untuk menumbuk padi, kopi,…
- Tips Memilih Tepung Terigu Membuat makanan yang enak merupakan sesuatu yang sulit untuk orang yang kurang mengetahui manfaat dan jenis – jenis bahan makanan, ada berbagai jenis bahan makanan yang bisa digunakan untuk membuat…
- Resep Kue Kering Coklat Tanpa Oven! Anda yang berniat membuat resep kue kering coklat tentunya sudah melakukan persiapan, sebab kue satu ini memang selalu menjadi primadona. Kue yang terasa renyah serta rasa manis coklat yang menggoda…
- Tips membuat rendan daging sapi khas padang yang empuk dan… Ketika akan tiba hari raya idul adha biasanya banyak orang Indonesia yang menyiapkan hidangan yang berbahan daging untuk disantap ramai-ramai bersama keluarga ataupun tamu yang berkunjung. Makanan yang menggunakan daging…
- Resep Bakpao Empuk Isi Kacang Hijau Bakpao adalah makanan yang berupa roti berwarna putih yang termasuk resep bakpao yaitu bakpao isi kacang hijau. roti yang berwarna putih tersebut dibuat agar mengembang. Cara membuat bakpao menggunakan resep…
- Resep Kue Lebaran Spesial Blueberry dan Cokelat Membuat kue dengan resep kue lebaran akan sangat menyenangkan sekali karena disaat sedang berpuasa dan bingung ingin melakukan aktivitas apa. Kini adalah saatnya untuk mengisi waktu luang dengan membuat kue…
- Agar-agar Pelangi Agar-agar Pelangi adalah salah satu makanan yang saat ini sangat digemari oleh masyarakat baik di kalangan anak-anak maupun kalangan orang dewasa. jika dilihat dari segi penampilan, agar-agar pelangi sangat menarik…
- Resep Kue Kering Mudah Lontong Karamel Sebuah kreasi yang unik dan mudah selalu dinantikan ibu-ibu untuk membuat camilan. Nah, kali ini kita akan membuat resep kue kering mudah lontong karamel yang bisa dijadikan santapan ringan sambil…
- Resep Kue Ulang Tahun Sederhana Ulang tahun memang selalu identik dengan kue ulang tahun, maka dari itu agar acara ulang tahun bisa lebih berkesan tentunya anda juga harus menyajikan kue ulang tahun yang bukan hanya…
- RESEP SUS VLA KEJU HIAS COKELAT Kue yang bertekstur lembut dan memberikan rasa gurih ini sangatlah digemari oleh sebagian orang. Dengan isi yang bisa dikreasikan menurut kreativitas kita sendiri, bentuknya yang kecil dan sederhana membuat orang…
- Zebra Cake Zebra Cake adalah salah satu makanan sejenis kue yang mirip dengan warna pada zebra ( belang-belang ). makanan yang satu ini memiliki rasa yang sangat enak dengan cara pembuatan yang…
- Resep Sayur Asem Simple dan Mudah Ingin mencoba resep sayur asem yang mudah dan cepat? Ini adalah cara yang tepat karena akan membuat Anda yang bingung untuk masak apa bisa menggunakan resep ini. Resep ini bisa…
- Resep Kue Kering Nastar Keju Untuk membuat resep kue kering nastar keju bukanlah hal yang sulit. Terutama bagi anda yang sudah terbiasa untuk memasak kue sendiri. Kue nastar ini biasanya disajikan dihari-hari raya besar seperti…
- Tips Penting Memilih Jenis Bahan Bangunan Terbaik Dalam membuat sebuah konstruksi bangunan, bahan bangunan merupakan salah satu hal penting yang harus diperhatikan. Pemilihan jenis bahan bangunan harus diprioritaskan agar kualitas bangunan lebih optimal. Untuk memilih jenis bangunan…
- Inilah Rahasia Resep Perkedel Kentang Paling Lezat Perkedel merupakan salah satu jenis makanan yang kerap dihidangkan sebagai lauk dan sangat cocok disajikan bersama nasi dan sup ayam. Sebenarnya ada beberapa bahan yang dapat digunakan untuk membuat perkedel…
- Resep Martabak Kacang Cokelat Salah satu resep martabak manis yang membuat saya tertarik adalah martabak kacang cokelat. Sesuai dengan namanya kacang cokelat martabak ini berisi taburan cokelat dan kacang tanah yang juga ditambahkan susu…
- RESEP COKELAT BOLA TRUFFLE Cokelat merupakan olahan dari makanan atau minuman dari biji kakao. Sampai sekarang tidak ada yang bisa mendefinisikan rasa dari cokelat, karena cokelat terdiri dari 1.200 macam zat yang tidak ada…