
Indonesia adalah negara yan g sangat kaya akan segala hal termasuk kaya akan kesenian daerah atau seni tradisional. Dengan banyaknya pulau di Indonesia serta beragam suku bangsa yang ada membuat indonesia memiliki banyak kesenian yang terlahir dan diciptakan oleh rakyatnya secara turun temurun. Salah satu pulau yang memiliki kesenian daerah yang cukup banyak adalah pulau sulawesi. Pulau sulawesi adalah pulau yang cukup besar dan memiliki banyak Provinsi. Salah satu provinsi yang memiliki kesenian daerah yang banyak dan unik serta menakjubkan adalah Provinsi Sulawesi Barat. Walaupun provinsi ini baru terbentuk, namun kesenian daerah dari kelima kabupaten/kota masih ada dan kadang-kadang dipertontonkan.
kesenian daerah sulawesi Barat dimana setiap tariannya memiliki cerita yang menarik dan sangat meakjubkan diantaranya adalah sebagai berikut
1. Tari Salabose Daeng Poralle
Tari ini melambangkan perjuangan I Salabose Daeng Poralle salah seorang Raja Banggae menentang kaum perompak dari suku tidung.
2. Tari Ello-Ello
Tari ini melambangkan keteguhan dan kesetiaan kaum wanita dan tari ini merupakan salah satu rangkaian upacara adat bandangan. Manu-manu khususnya di Kecamatan Malunda Kabupaten Majene.
3. Tari Bandungan Manu-Manu
Tari ini adalah salah satu tarian yang melambangkan bahwa sebelum pelantikan raja, maka terlebih dahulu dilakukan pengusiran roh jahat.
4. Tari Pattora
Tari ini melambangkan petani yang mengelola lahan/ ladang perkebunan
5. Tari Peppyo
Tari ini adalah rangkaian adat bendangan manu-manu yang dimainkan oleh anakanak diatas ayunan, anak wanita duduk di atas ayunan dan anak laki-laki yang melakukan ayunan sambil menyanyikan lagu.
6. Tari Mappande Banua/ Maccera Banua
Tari ini dilakukan pada saat sebelum upacara pelantikan Raja dimulai, terlebih dahulu dilakukan pemotongan seekor kerbau dan darahnya diambil dari daun telinganya serta mengambil daun ilalang lalu ditepiskan ke delapan penjuru angin.
7. Tari Cellelua
Tari ini dimainkan oleh anak-anak perempuan pada saat bulan purnama sambil menunggu orangtuanya pulang dari laut atau pulang dari kerja.
8. Tari Pallaga
Tari pallaga adalah tari rakyat/ tradisional Mandar. Tari ini dimainkan oleh dua orang atau lebih dengan menggunakan aksesoris kepala kerbau.
9. Tari Jekka
Tari Jekka adalah tari kreasi yang menuntut keterampilan dan keberanian diri di atas Jekka (Bambu) yang didesain untuk menjadi tumpuan kaki berpijak.
Itulah beberpa tarian daerah Sulwesi Barat yang sangat menakjubkan dan unik serta memiliki kisah dalam setiap tarian yang diperagakan. Tentunya masih banyak lagi jenis kesenian daerah lainnya yang berasala dari provinsi ini.
Artikel Lainya:
- Bahasa Sunda Indonesia adalah negara yang sangat kaya akan segala hal, mulai dari sumber daya alam yang melimpah, jumlah pulau yang beribu-ribu, penduduk terbanyak, pariwisata yang sangat indah dan menakjubkan serta bahasa…
- Barong Bali Indonessia merupakan negara di asia tenggara yang memiliki banyak keistimewaan yang sangat luar biasa di antara negara-negara tetangga. Bagaimana tidak indonesia memiliki paling banyak pulau, paling banyak suku bangsa, dan…
- KEPULAUAN BANDA Ribuan kepulauan yang sanagat cantik bersatu menjadi sebuah negara yaitu Negara Republik Indonesia. Banyak sekali kepulauan mulai dari pulau besar hingga pulau kecil. Tersimpan miliaran kekayaan di setiap pulau itu…
- 5 pulau terluar Indonesia Indonesia memiliki 92 pulau terluar yang memiliki titik awal yang berbatasan dengan 10 negara tetangga, yaitu India, Malaysia, Singapura, Australia, Vietnam, Thailand, Filipina, Timor Leste, Papua Nugini dan Palau. Pulau-pulau…
- Kebiasaan Budaya Yang Sangat Unik Di Sematera Barat Sumatera merupakan sebuah nama pulau yang ada di Indonesia. Pulai ini termasuk 5 pulau terbesar yang ada di Indonesia. Sebagi pulau yang besar tentu saja sumatera memiliki kekayaan yang sangat…
- El Nino Pada saat ini dimana bumi telah banyak mengalami perubahan yang cukup drastis banyak kejadian yang terjadi di bumi. Baik kejadian yang menyenagkan maupun kejadian bencana alam yang dapat merugikan semua…
- Alat Musik Tradisional Angklung Angklung adalah alat musik tradisional jawa barat yang pembuatan alat musik tersebut terbuat dari bambu yang berkualitas baik yang dapat menghasilkan nada musik yang pas bagus. Jawa barat adalah propinsi…
- mengenal suku Bugis Suku Bugis adalah salah satu suku etnis asli daerah Sulawesi Selatan. ciri utamanya adalah bahasa kelompok etnis dan adat istiadat, sehingga imigran Melayu dan Minangkabau yang bermigrasi ke Sulawesi sejak…
- Provinsi Terbesar Kesebelas Nusantara Pulau sumatera adalah pulau yang termasuk terbesar di Negara Indonesia. Di pulau ini terdapat beraneka ragam budaya, suku dan adat kebiasaan fari penghuninya. Salah satu provinsi yang kental akan budayanya…
- suku-suku kerabat batak suku-suku kerabat batak. Suku Batak Toba adalah sub atau bagian dari suku Batak. Suku Batak Toba meliputi Kabupaten Toba Samosir Humbang Hasundutan, Kabupaten Samosir, Tapanuli Utara, sebagian Dairi, Tapanuli Tengah,…
- 5 Tempat Wisata Menarik Di Sulawesi Di pulau sulawesi sama halnya dengan pulau-pulau lain di Indonesia, pasti memiliki objek wisata menarik di dalamnya. Entah itu dalam bentuk air terjun, pegunungan, pantai, hutan lindung dan sebagainya. Bagi…
- hewan asli Indonesia yang hampir punah beraneka ragam satwa-satwa dan tumbuhan yang hidup di Indonesia, beribu macam spesies jenis hewan tinggal di Indonesia. namun, tahukah anda jika ada beberapa hewan yang sangat di lindungi karena jumlah…
- Tempat Wisata Di Sumatera Barat Banyak sekali tempat wisata yang ada di pulau sumatera terutama wisata alam. Tempat wisata ini menopang penghasilan bagi daerah Sumatera. Dengan terdapatnya danau-danau, pegunungan, dan hutan lindung menjadikan pulau sumatera…
- mengenal pulau enggano Pulau Enggano adalah pulau di Indonesia yang terletak di Samudra Hindia dan berbatasan dengan negara India. Pulau Enggano merupakan bagian dari wilayah pemerintah Kabupaten Bengkulu Utara, Provinsi Bengkulu, dan merupakan…
- mengenal budaya di maluku Budaya Maluku merupakan aspek kehidupan yang meliputi adat istiadat, kepercayaan, seni dan kebiasaan hidup lain dan diundangkan oleh masyarakat Maluku. Maluku adalah sekelompok pulau yang merupakan bagian dari Nusantara. perbatasan…
- Tari Jaipong tari jaipong adalah tari tradisional yang berasal dari jawa barat yang di buat oleh Gugum Gumbira pada tahun 1960-an dengan tujuan untuk menciptakan suatu musik dan tarian agar manambah kekayaan…
- GURUN PASIR Bumi memang tersusun atas daratan yang sangat luas dan lautan yang besar. Unsur penyusun bumi memang meiliki ciri-ciri dan keunikan tersendiri. Iklim yang ada di setiap daratan di bumi juga…
- Akankah Cucu Kita Mengenal Bahasa Sunda di Masa yang Akan… Bahasa merupakan salah satu komponen penting dalam kehidupan individu untuk dapat berberinteraksi dengan komunitas di lingkungannya. Bahasa adalah cara termudah bagi seseorang untuk dapat menyempurnakan dirinya sebagai makhluk sosial. Dengan…
- mengetahui suku nias Suku Nias adalah sekelompok orang yang tinggal di pulau. Dalam bahasa aslinya, orang Nias menyebut diri mereka "Ono Niha" (Ono = anak / keturunan, Niha = manusia) dan pulau Nias…
- 8 PULAU CANTIK DI KEPULAUAN SERIBU Dengan berbagai panorama dan keeksotikan bahari yang disuguhkan kepulauan seribu, mampu menyedot para wisatawan untuk datang menikmati keindahan kepulauan seribu. Pulau ini merupakan salah satu tempat wisata yang dimiliki oleh…
- Ronggeng Gunung Kesenian tradisiona jawa barat memang sangat menarik untuk dipelajari, namun tidak sedikit orang yang tidak perduli dan terkesan acuh taacuh. Padahal seni tradisional ini perlu dilestarikan dan dikembangkan sehingga menjadi…
- Binatang Khas Kalimantan Timur Hewan-hewan yang ada di dunia ini memiliki ciri-ciri khusus yang luar biasa, tidak hanya hewan buas tetapi juga hewan jinak selalu memiliki ciri khusus yang menakjubkan. Semua hewan yang ada…
- Cara Melihat Pengumuman Honorer CPNS K2 Meski tidak semua peserta CPNS K2 dapat di angkat menjadi pNS akan tetapi pengumuman CPNS 2014 ini menambah antrian panjang guru honorer yang telah diangkat menjadi PNS- Calon Pegawai Negeri…
- Sumatera Barat yang Elok Indonesia merupakan negara yang tidak hanya kaya akan sumber daya alam tetapi juga kaya akan segala jenis kebudayaan. Indonesia merupakan negara kepulauan yang memiliki ribuan pulau. Beberapa Pulau besar di…
- Burung Cendrawasih Keragaman dan keunikan flora serta fauna yang ada di Indonesia, membuatnya kaya akan segala hal dengan keseimbangan ekosistem yang baik. Banyak hewan serta tumbuhan cantik dan menakjubkan yang hidup di…
- Wisata Pulau Kelor Indonesia memang kaya akan segalanya bahkan Indonesia memiliki beribu-ribu pulau nan elok. Tak heran jika sejak jaman penjajahan Indonesia terkenal sebagai negara maritim yaitu negara yang terdiri dari beberapa pulau.…
- Tari Kecak Bali adalah pulau tercantik yang ada di Indonesia. banyak wisatawan yang datang untuk menikmati dan menyaksikan keindahan pulau Bali. Bali memiliki keindahan laut yang sangat luar biasa seperti pantai sanur…
- 3 Destinasi Wisata Teromantis di Indonesia 3 Destinasi Wisata Teromantis di Indonesia Hello Guys! Sebenarnya jika kita berbicara mengenai destinasi wisata yang ada di Indonesia tidak akan ada habisnya. Karena di negeri tercinta kita ini ada…
- 3 Pulau Terbesar di Dunia, 2 Diantaranya Dari Indonesia Pulau adalah sebuah daratan yang luasnya lebih kecil dari pada Benua dan dikelilingi oleh perairan, selalu berada di atas permukaan Bumi walaupun air laut sedang pasang. Pulau merupakan daratan yang…
- REOG PONOROGO, (Kesenian Asli Negara Indonesia, Jawa Timur) Kesenian yang ada di Indonesia memang sangat beragam dan memiliki keunikan tersendiri. Salah satu kesenian yang sangat terkenal di Indonesia adalah Kesenian Daerah Reog Ponorogo. Reog Ponorogo adalah sebuah kesenian…