Inilah 3 minuman yang sederhana dan bisa dipraktekan di rumah, dengan bahan-bahan yang sederhana dan dengan resep yang benar, bisa menjadi minuman yang unik, menarik, menyehatkan dan menyegarkan, yaitu
ES AGAR JERUK
BAHAN
- Agar-agar 1 bungkus
- Gula pasir 100 gram
- Air 650 mili liter
- Citrun ¼ sendok teh
- Air matang 300 mili liter
- Air jeruk lemon 4 sendok makan
- Jeruk mandarin 1 kaleng
- Simple sirup 100 mili liter
- Soda manis 100 mili liter
- Es batu secukupnya
CARA MEMBUAT
1. Rebus air 650 ml, agar-agar dan gula pasir sampai mendidih, kemudian setelah mendidih segera diangkat.
2. tambahkan citrun kemudian aduk hingga rata, selanjutnya di bekukan dan kemudian dipotong sesuai dengan selera.
3. campur air jeruk lemon dengan 300 ml aair, kemudian aduk hingga rata dan sisihkan.
4. setelah itu atur dalam gelas saji simple sirup, agar-agar, jeruk mandarin, campurkan air jeruk lemon, es batu dan juga soda pada waktu mau di sajikan.
5. nikmat bila disajikan dalam keadaan masih dingin.
Resep untuk Es Agar Jeruk seperti penjelasan di atas, disajikan untuk 4 gelas
WEDANG MADU JERUK
BAHAN
- Air hangat 400 mili liter
- Air jeruk lemon 3 sendok makan, dan
- Madu 150 mili liter
CARA MEMBUAT
1. Campur semua bahan yang sudah disiapkan, yaitu air hangat, air jeruk lemon dan madu, kemudian setelah bahan sudah dicampurkan semua, langsung aduk hingga merata sampai semua bahan tercampur menjadi satu.
2. Setelah semua proses dilakukan maka Wedang Madu Jeruk siap untuk disajikan.
3. minuman ini lebih nikmat bila disajikan hangat, sangat bermanfaat untuk menghangatkan badan pada saat cuaca sedang dingin.
Resep untuk Wedang Madu Jahe seperti penjelasan di atas, disajikan untuk 2 gelas
ES MELON BERSODA
BAHAN
- Melon oranye 1 buah, dan melon itu harus di serut untuk menghasilkan air melon
- Sirup gula 250 mili liter
- Sprit 1500 mili liter
- Es batu secukupnya
CARA MEMBUAT
1. Campur semua bahan yang sudah disediakan , kemudian diaduk hingga merata, sampai semua bahan tercampur.
2. setelah semuanya tercampur, masukan ke dalam gelas saji.
3. minuman ini lebih nikmat bila disajikan dalam keadaan dingin
Resep untuk Es Melon Bersoda seperti penjelasan di atas, disajikan untuk 10 gelas
Artikel Lainya:
- Cara membuat Tumis Daging Sapi Kami akan meberikan resep makanan untuk sehari-hari, jadi anda tidak perlu bingung lagi untuk memilih menu makan siang hari ini, anda bisa memasak Tumisa Daging Sapi. Anda hanya cukup menyiapkan…
- RESEP TEMPE BUNGKUS CUMI Begitu banyaknya olahan yang bisa dilakukan dengan salah satu makanan khas Negara Indonesia, yaitu Tempe. salah satu makanan yang bisa tercipta dari perpaduan tempe dengan seafood yaitu Tempe Bungkus Cumi.…
- Goreng Ayam Spesial Bumbu Begadang Mungkin anda akan merasa aneh dengan nama resep yang akan saya bagikan kali ini. Dinamakan Goreng ayam bumbu begadang karena cara pengolahannya yang memakai bumbu dan didiamkan semalaman. Anda penasaran…
- Resep Masakan Jawa Tengah: Brongkos Tahu Resep Masakan Jawa Tengah: Brongkos Tahu - Brongkos tahu merupakan kuliner yang berbahan dasar tahu. Makanan ini dibuat dengan tambahan santan dan kluwek. Oleh karena itu tidak heran jika cita…
- 2 VARIASI RESEP BUBUR Bubur adalah salah satu makanan yang memasyarakat, siapa saja bisa untuk memakannya, dari orang kaya, orang miskin, sampai orang yang sedang sakit. Bubur biasanya terbuat dari beras yang di cairkan.…
- RESEP DAWET MERAH HIJAU Makanan atau minuman yang satu ini memang suatu campuran yang sangat nikmat dan menyegarkan, selain rasanya yang manis juga komposisi bahannya yang beraneka ragam. Dawet adalah salah satu minuman atau…
- Singkong Khas Thailand Singkong Khas Thailand ini adalah salah satu makanan yang sangat populer di negara thailand dengan bahan baku singkong. tidak hanya di thailand, di Indonesia pun tidak jarang ada yang telah…
- Agar-agar Pelangi Agar-agar Pelangi adalah salah satu makanan yang saat ini sangat digemari oleh masyarakat baik di kalangan anak-anak maupun kalangan orang dewasa. jika dilihat dari segi penampilan, agar-agar pelangi sangat menarik…
- Tips Membuat Martabak Manis Cara membuat martabak manis sebenarnya sangatlah gampang, dari pada ibu harus membelinya di warung dan belum tentu makanan itu sesuai dengan selera ibu. Maka dari itu untuk para ibu yang…
- Resep Membuat Keripik Kulit Sapi atau Kerbau Keripik Kulit sapi atau kerabau sangatlah mudah didapat, karena mekanan yang satu ini selain rasanya enak dan juga gurih, dengan kemasan yang sangat simpel dan harga yang relativ murah sehingga…
- Resep Masakan Jawa Tengah: Babat Gongso Resep Masakan Jawa Tengah: Babat Gongso - Babat Gongso merupakan resep masakan Jawa Tengah yang sangat populer dari Semarang maupun Jepara. Namun, bagi anda yang tinggal jauh dari kedua kota…
- RESEP PUDING TUTI FRUTI Dari berbagai jenis puding., Puding Tuti Fruti adalah salah satu puding kreasi yang sangat cantik. Puding ini bisa dijadikan sebagai hidangan penutup. Jika anda baru mengenal puding ini dan tidak…
- Zebra Cake Zebra Cake adalah salah satu makanan sejenis kue yang mirip dengan warna pada zebra ( belang-belang ). makanan yang satu ini memiliki rasa yang sangat enak dengan cara pembuatan yang…
- Resep Nasi Goreng Tahu Istimewa Kali ini saya akan berbagi resep dengan anda yang suka memasak atau orang yang sedang belajar memasak serta ingin menjadi koki yang handal. Nah resep yang saya bagikan kali ini…
- Resep Opor Daging Sapi Resep Daging Sapi Olahan pembuatan menu-menu makannan yang menggunakan bahan daging sapi Memasak Opor daging sapi mungkin sudah biasa apalagi pada saat lebaran, sekarang saya akan memberikan cara-cara memasak opor…
- Cemilan Dadar Gulung Coklat Anak-anak merupakan sangat menyukai makanan yang manis misalnya makanan yang mengandung coklat. Salah satu makanan yang mengandung coklat adalah dadar gulung coklat. Cemilan yang banyak ditemukan di pasar ini merupakan…
- Resep Masakan Sederhana dan Praktis : Oseng Tempe Cabe Salah satu resep masakan sederhana dan praktis yang bisa anda kreasikan dengan bumbu penyedap rasa Royco adalah oseng tempe cabe. Menu masakan yang satu ini dikenal dengan masakan khas Sunda…
- Mari Memasak Goreng Ayam Bumbu Rujak Kali ini saya akan bagikan resep yang sensasional karena sangat jarang bahkan tidak ada orang yang memasak daging ayam dengan memakai bumbu rujak. Kali ini kita pilih ayam broiler yang…
- Sop Buntut Tabur Kacang Merah Meriah Bagi anda yang suka memasak atau tertarik untuk bisa jadi Chef ini saya bagikan resep spesial untuk koki pemula yaitu Sop Buntut Tabur Kacang Merah, pasti asyik dan menyenangkan. Hal…
- KANJI RUMBI (Bubur Ayam ala Aceh) Bubur merupakan salah satu makanan yang mudah untuk ditemukan. Bubur biasanya dimakan untuk sarapan dan orang yang sedang sakit. Bubur merupakan bahan padat dan cair, dengan komposisi bahan yang cair…
- RESEP MAKARONI SCHOTEL Kudapan adalah makanan yang biasanya ditunggu-tunggu, baik dalam acara keluarga, arisan maupun acara-acara besar, seperti pernikahan, ulang tahun, atau ketika bersantai dengan keluarga. Keaneka ragaman kudapan membuat kita kadang-kadang bingung…
- Resep Masakan Jawa Tengah khas Wonosobo: Mi Ongklok Resep Masakan Jawa Tengah khas Wonosobo: Mi Ongklok - yang berupa rebusan mie menggunakan saringan khusus dari bambu dan merupakan ciri khas dari Wonosobo. Masakan ini sendiri diberi nama “Ongklok”…
- Membuat Kue Lumpang Brokoli sayuran yang disukai anak Sayuran adalah makan yang kaya akan gizi. akan tetapi, kebanyakan anak-anak tidak menyukai sayuran karena rasanya yang kurang lezat bagi lidah anak-anak. anak-anak lebih suka masakan yang aroma dan rasanya…
- RESEP AYAM BUMBU THAILAND Thailand merupakan Negara gajah putih yang memiliki berbagai tempat wisata yang sangat menarik untuk para wisatawan. Sehingga Thailan banyak dikunjungi oleghpara wisatawan dari berbagai Negara. Selain dari ke-eksotikan tempat wisatanya,…
- Menu Es Buah Mantabs Untuk Berbuka Puasa Sudah tidak asing lagi dengan minuman pelepas dahaga dengan beberapa campuran buah-buahan alami dan segar es buah yang menyehatkan badan dan membuat anda ngiler. Resep es buah ini akan memembantu…
- Mari Belajar Memasak Dengan Resep Gulai Cumi-Cumi Hijau Anda mungkin sering menyantap gulai kambing ataupun gulai sapi. Tapi pernahkah anda menyantap masakan gulai sayuran dan cumi-cumi ..? penasaran bukan .,.? menyantap makanan siap saji memang menyenangkan,tapi akan lebih…
- Obat Tradisional Untuk Mengobati Berbagai Jenis Batuk Jenis batuk memang banyak macamnya, salah satunya ialah batuk berdahak, batuk kering, batuk asma sampai batuk yang paling mengerikan yaitu batuk TBC. Batuk termasuk penyakit yang menular dengan penyebaran melalui…
- Resep Beef Honey Bread Madu memang manis dan meningkatkan stamina. Daging juga sangat gurih dan lezat. Bagaimana jika madu ditambahkan ke dalam roti bersama dengan daging menjadi Beef Honey Bread, tentu rasanya menjadi luar…
- Tahu Brontak Tahu Brontak adalah salah satu jenis makanan yang berbahan dasar tahu. tahu brontak menjadi salah satu kreasi dari masakan atau gorengan tahu yang pada umumnya hanya itu itu saja. rasa…
- jus jeruk dan cara pembuatan siapa yang tidak mengenal jus yang satu ini selain sudah populer jus ini sangat kaya akan kandungan vitamin C nya. kalou anda minum jus jeruk setiap hari maka anda akan…