
Banyak pria yang memiliki tubuh kurus tidak percaya diri dengan bentuk tubuhnya, termasuk saya hehe, saya termasuk pria yang bertumbuh kurus dan hal tersebut sangat saya rasakan sering membuat penampilan menjadi tidak percaya diri karena khawatir terlihat lebih kurus dan tidak sehat. Ketika memilih pakaian sangatlah bingung mana yang cocok karena khawatir akan menambah kesan kurus. Maka tak heran saya selalu berkonsultasi dengan pacar saya, agar tidak terlihat terlalu kurus.
Menurut media yang membahas tentang fashion, sebenarnya bagi pria yang memiliki tubuh yang kurus, tidak terlalu sulit dalam memilih pakaian atau busanan yang cocok. Karena mungkin memang pada dasarnya pakaian pria baik untuk pria yang memiliki tubuh kurus, normal atau gemuk memang tidak berubah. Ya masih seputar kemeja, kaos celana panjang dan lain-lain yang nota bene dari dulu tetap saja pakaian-pakaian seperti itu mungkin perubahannya hanya dalam motif, warna, bahan dan variasi lainnya.
Dari pada kita berbicara panjang lebar, mari langsung saja kita bahas tips fashion bagi pria yang memiliki tubuh kurus.
- Sekarang dikalangan pria, sedang tren celana pensil atau celana yang ketat. Nah, bagi anda yang memiliki tubuh kurus sangat di sarankan agar menghindari celana dengan model seperti itu karena akan membuat anda terlihat aneh. Begitupun dengan pakaian bagian atas, disarankan juga agar menghindari pakaian yang sempit, karena pakaian seperti itu akan membuat tubuh anda seperti “papan”. Agar tubuh anda terkesan lebih berisi usahakanlah menambahkan jaket, sweater dan yang lainnya supaya tubuh kurus anda tidak terlalu terlihat.
- Jika anda memakai jaket, usahakanlah memilih atau memakai jaket yang panjangnya sampai kebawah sedikit di atas pantat, jika memakai jaket yang panjangnya di atas pantat akan membuat kesan kurus anda bertambah.
- Ketika anda memakai celana panjang, jangan takut untuk memakai celana yang bermotif, karena hal tersebut akan memberikan kesan kaki anda lebih berisi.
- Ketika memakai celana panjang anda pun harus memastikan celana panjang tersebut panjangnya melebihi mata kaki, karena jika menggunakan celana yang kurang dari pergelangan kaki, akan membuat kesan kaki terlihat kecil.
- Agar siku anda yang runcing tidak terlihat, disarankan untuk menutupinya dengan menggunakan kemeja atau T-shirt panjang. Dengan pakaian seperti itu akan membuat siku anda lebih berisi.
Artikel Lainya:
- Fakta Unik Yang Lucu Perbedaan Pria dan Wanita Wanita dan Pria memang memiliki banyak sekali perbedaan. Jika, kita bahas satu persatu dalam artikel ini akan sangat panjang sekali dan tidak akan ada habisnya. Perbedaan dari segi fisik dan…
- Tips Memadupadankan Pakaian Pria Sebagai laki – laki terkadang dilanda kebingungan ketika harus dihadapkan dengan pemilihan pakaian. Memang selama ini yang dipasarkan pakaian laki – laki modelnya begitu – begitu saja. Akan tetapi memang…
- Tips Memilih Suplemen Penambah Berat Badan Merasa kurang percaya diri karena berat tubuh yang sangat jauh dari yang diharapkan memang seringkali dirasakan oleh berbagai pihak. Terlebih bagi para pria karena kondisi tersebut menjadikannya terlihat kurus kering…
- Tips Pilih Celana Yang Nyaman Dan Keren Untuk Lelaki Tidak mau kalah dari wanita, sebenarnya lelaki memang sangat fashionable, bahkan beberapa laki-laki memang sangat memperhatikan penampilan yang ia miliki demi menarik perhatian kaum wanita. Namun ada beberapa masalah saat…
- Alasan wanita Memilih Pria Yang lebih Dewasa untuk Dijadikan… Kita sering melihat fakta bahwa mayoritas wanita memilih pasangan pria yang umurnya lebih tua dibanding dengan dirinya. Hal tersebut Jauh lebih banyak dibanding wanita yang memilih pasangan dibawah umur si…
- Sifat Pria yang Disukai Wanita Ada sifat pria yang terkadang bisa membuat seorang wanita itu bahagia, sedih, jengkel, menyebalkan, manis, dan romantis. Untuk beberapa pria masalah tentang perasaan suka menjadi beban tersendiri, selalu memikirkan bagaimana…
- Kata Motivasi Obat Ampuh Penghilang Stres stres sebenarnya penyakit yang bisa di alami siapa saja, karena stres bukan artinya gila yang di artikan banyak orang ,karena stres perasaan yang tegang dan terbebani sehingga terasa berat untuk…
- Suplemen Alami untuk Membantu Pembentukkan Tubuh Ideal Bagi para pria, bentuk tubuh yang ideal selalu menjadi dambaan. Untuk membuat bentuk tubuh anda menjadi kekar salah satu caranya adalah dengan fitness. Fitness adalah cara yang paling tepat untuk…
- Kelebihan Shampo Clear Dalam Perawatan Rambut Pria Rambut adalah mahkota bagi setiap orang, dengan mempunyai rambut sehat, tentunya setiap orang dapat tampil percaya diri. Salah satu ciri dari rambut yang tidak atau kurang sehat ialah timbulnya ketombe…
- 10 SIFAT WANITA YANG DISUKAI OLEH PRIA Ada beberapa hal yang dapat membuat seorang pria itu bisa menyukai seorang wanita, memberikan kesan yang baik, membuat seorang pria bisa rindu akan seorang wanita. Beberapa sifat yang bisa membuat…
- Tips Memilih Kaos Yang Cocok buat Anda T-shirt atau kaos adalah pakaian yang cukup penting yang sering dipakai oleh para pria. Kaos sering digunakan karena memang kaos sangat nyaman dikenakan terlebih lagi digunakan saat musim panas karena…
- Mudahnya Online Payment via Ppob Dompetku Indosat Pastikan diri anda lebih bersemangat dengan menggunakan aplikasi dari Dompetku Plus dan bertransaksi online dengan perangkat smartphone anda, dari sini anda sudah bisa membuka pembayaran online via Ppob Dompetku Indosat. Apakah…
- Model Lemari Pakaian untuk Ruangan Sempit Lemari pakaian memudahkan kita menyimpan pakaian dan barang berharga lainnya. Tidak saja agar tidak berserakan dan membuat ruangan menjadi tidak rapi, tetapi juga agar pakaian senantiasa bersih. Akan tetapi, dengan…
- Tips Pakaian Yang Harus Di Hindari Wanita Kurus Dan Tinggi Pada artikel sebelumnya saya telah membahas tips pakaian yang harus di pilih wanita kurus. Namun, kali ini kita akan membahas pakaian yang harus di hindari oleh wanita kurus. Pada artikel…
- mendapatkan hati wanita pada postingan kali ini saya akan membahas tentang mendapatkan hati wanita . he he he 😀 buat anda yang tidak percaya diri dengan beberapa faktor diantaranya muka pas-pasan seperti saya…
- Trend Fashion Pria Paling Di Gemari Wanita yang mana mengingat bahwa fashion wanita sangat banyak sekali. Namun sebetulnya perkembangan trend fashion pria juga sedang perkembang dengan pesat sekali terlebih pada saat kpop merajai permusikan di Indonesia…
- alien, antara ada dan tiada Sebuah Bukti baru Negara telah terungkap , yaitu terbitnya sebuah PT LAUTAN Aneh Yang membuktikan bahwa alien memang BENAR - BENAR ADA Dan pernah mendarat di New Mexico sebelum tahun…
- Hal yang harus anda perhatikan pada penampilan anda Apakah Penampilan kamu Sudah Menarik? Ya, mungkin kutipan itu sering kita dengungkan pada diri kita sendiri atau kepada orang lain. Jika anda pernah menonton sebuah film yang berjudul “Crazy Stupid…
- Tips menjaga tubuh tetap sehat dan fit hallo kali ini saya akan memposting tips cara menjaga tubuh tetap sehat dan fit semoga bermanfaat 🙂 Semua orang pastinya kan ingin sehat? nah mereka juga ingign tetap fit setiap…
- ciri seorang pria jatuh cinta pada postingan kali ini saya akan membahas tentang ciri seorang pria jatuh cinta. hal ini jarang tau bahkan susah untuk di tebak untuk para kaum perempuan, karena seorang pria memang…
- Tips Pintar Memilih Busana Muslim untuk Wanita Busana muslim atau baju muslim wanita memiliki fungsi utama untuk menutup aurat. Untuk Anda yang memiliki tubuh sedikit gemuk terkadang perlu lebih pandai memilih busana muslim yang pas di badan…
- Susu untuk Suplemen Pembakar Lemak Suplemen pembakar lemak terbaik tentu saja berupa susu kesehatan yang mampu membuat tubuh menjadi ideal. Jenis suplemen seperti ini pada umumnya sangat dibutuhkan oleh para pria dewasa yang ingin memiliki…
- Tips Fashion Menggunakan Kemeja Di Berbagai Acara Siapa bilang untuk tampil tampan harus mengeluarkan banyak uang, nyatanya tidak bahkan hanya mengandalkan kemeja saja Anda sudah bisa mendapatkan penampilan yang sempurna, khususnya bagi kaum adam. Pria memang tak…
- Indonesia Fashion Week Hadirkan Model Hijab Terbaru Sebelumnya saya akan memberitahukan dulu bahwa di bulan Maret ini Hijup.com akan ikut serta dalam Indonesia fashion week 2016 bila anda tertarik maka anda wajib hadir dalam acara tersebut. Karena…
- Memilih Potongan Rambut Pendek Untuk Pria Gaya rambut pria terkini - Seperti kita ketahui, rambut memang suatu bagian dari tubuh yang sangat penting sekali baik itu bagi pria dan juga wanita. Khususnya untuk dapat menjaga penampilannya…
- Tips Menjaga Berat Badan Ideal Kebanyakan pria mengalami kelebihan berat badan yang membuat bentuk tubuh kurang ideal dan sering terkena penyakit. obesitas atau yang sering dikatakan sebagai kelebihan berat badan ini memang bisa menjumpai siapa…
- Wanita Yang Lucu Dan Suka Bercanda Ternyata,Sangat Disukai… Pria memang mempunyai kriteria dan selera wanita yang berbeda-beda. Pria kalau dalam urusan cinta biasanya lebih terbuka, dibandingkan para wanita yang selalu membuat para pria bingung dan terasa misterius kalau…
- 3 Fashion Wanita yang Memberikan Kesan Berarti Gaya merupakan hal yang paling di cari bagi kaum pria dan wanita. Karena dengan tampil gaya maka kita akan mendapatkan apa yang menjadi sebuah harapan kita yaitu elegan dan juga…
- Tips Yang Harus Di Persiapkan Sebelum Mencari Kerja Hello Guys! Bagi anda yang masih pemula dalam mencari pekerjaan, mungkin akan bingung terlebih lagi bagi mereka yang fresh graduated dan sebelumnya belum pernah kerja. Di benak mereka pasti muncul…
- Tips Merawat Pakaian Agar Bisa Tahan lama kita semua pasti menginginkan pakaian yang berada pada lemari kita yang sudah kita beli itu bisa awet dan bisa tahan lama. Akan tetapi tidak mudah memang merawat pakaian kita agar…