
Sahabat, coba kali ini kita pejamkan mata dan bayangkan, kosongkan pikiran kita dari hal-hal apapun. Kemudian kita bayangkan dalam hidup kita selama ini, apakah lebih banyak berbuat kebaikan ataukah berbuat dosa..???
Tentunya sejak kita baligh lebih banyak dosanya dari pada amal baiknya. Satu pertanyaan lagi. Sudahkan kita beristigfar atau memohon ampun kepada Allah SWT dengan taubatan nasuha..??? Allah SWT maha pemurah lagi maha pengampun, siapa yang banyak beristigfar kepadanya maka dosa sebanyak apapun itu pasti akan diampuninya. Sebelum lebih jauh, kita mesti mengenal apa definisi dari Istgfar itu. Istigfar merupakan bentuk masdar atau kata dasar dari istagfaro yastagfiru yang unsur pokoknya adalah ghafaro dalam bahasa Arab artinya ampunan. Jadi istigfar adalah memohon ampun. Imam Al-Ghazali memaknai ghaffaro sebagai yang menampakan yang baik dan menutupi yang jelek.
Tabiat manusia yang selalu berbuat salah dan dosa menjauhkan dari sifat suci atau ma’shum. Dan manusia juga mempunyai musuh besar yaitu setan dan Iblis yang senantiasa menyesatkan. Jadi di dalam kehidupannya manusia akan senantiasa melakukan dosa baik itu dosa kecil atapun dosa besar. Maka untuk membersihkannya itu manusia dianjurkan untuk berbuat baik dan beristighfar kepada Allah SWT supaya manusia terhidar dari siksa kubur dan Api Neraka.
Ada beberapa kondisi dan waktu yang disunnahkan beristghfar, yaitu :
1. Setelah menunaikan ibadah
Setelah ibadah shalat yang lima waktu disunnahkan untuk beristighfar, karena belum tentu shalat kita benar – benar khusu. Adapun jumlahnya tidak ditargetkan jadi semampunya saja.
2. Istighfar diwaktu sahur
Allah SWT turun ke langit pertama yaitu disepertiga malam untuk melihat hambanya yang taqwa, untuk mengabulkan hambanya yang bangun untuk beribadah dan berdo’a, memberikan rahmat dan mengampuni dosa hambanya yang beristighfar atau memohon ampun dengan tobat yang sebenar- benarnya.
3. Pada akhir majelis
Diakhir majelis atau pembicaraan atau juga acara yang baik kita mesti beristighfar untuk menjaga diri kita dari kesalahan dan dosa ketika sedang dalam majelis / perkumpulan.
4. Beristighfar untuk orang yang sudah meninggal
Memohonkan ampunan bagi orang yang sudah meninggal ini dicontohkan oleh Nabi Muhammad SAW ketika beliau berjalan melewati kuburan dan mendengar teriakan seseorang yang sedang disiksa di dalam kubur lalu Nabi Muhammmad SAW mematahkan ranting pohon dan berdo’a supaya dosa orang yang sedang menerima siksa kubur diampuni.

Begitulah sedikit ulasan Istighfar yang dapat saya bagikan, mudah – mudahan menjadi hidayah bagi kita untuk selalu memohon ampunannya....Amiiiiiiiiiin.
Artikel Lainya:
- Amalan Pendatang Rizki Setiap manusia pasti menginginkan hidup dengan harta yang berkecukupan, tidak kurang satu apapun, karena dengan begitu ia dapat memuaskan apa yang menjadi harapan dan keinginannya. Bekerja keras siang dan malam…
- 6 AMALAN UNGGULAN (Menurut Ustadz Ibnu) Hidup di dunia adalah hidup yang sementara. Dunia hanyalah tempat persinggahan sementara setelah berada di dunia rahim. Kita sebagai hambaNya, sudah sepatutnya mengindahkan perintah dan larangan yang dibuat oleh Allah…
- Jangan Lupa Bersyukur Pernah ada seorang lelaki mengadukan perihal kemelaratnnaya kepada seorang ahli hikmah. ia tampak susah dengan kondisi yang sedang di alaminya itu. Ahli hikmah itu berkata kepadanya, "Bagaimana jika Anda saya…
- Amalan Untuk Menghapus Dosa Manusia pada dasarnya tidak akan pernah lepas dari yang namanya dosa, tapi kita juga sebagai mahluk yang paling sempurna diantara mahluk Allah yang lainnya bisa kembali ke jalan yang diridai…
- Adab Membaca Al-Qur’an Al-Qur’an adalah kitab suci umat Islam yang akan selalu terjaga kesuciannya dari campur aduk tangan manusia yang ingin mengotori kandungan Al-Qur’an. Bagi mereka yang membacanya, mendengarkan, dan memahami serta mengamalkan…
- Bahagia Dengan Baik kepada Sesama Barang siapa yang menanam cabai maka ia akan memetik buah cabai dan barang siapa yang menanam kebaikan maka ia mendapat kebaikan pula. Segala perbuatan yang dilakukan di dunia, semuanya akan…
- STRATEGI MEMBUKA PINTU REZEKI Banyak jalan menuju Roma, pribahasa itu bisa di samakan dengan “banyak jalan membuka pintu rezeki”, dan salah satu jalannya adalah dengan berbakti pada orangtua. Menurut A.F.Jaelani (2004) arti dari orangtua…
- Empat Sifat Penghuni Syurga Empat sifat dari calon penghuni tempat termulia disisi allah swt yakni syurga allah swt Rasulullah Saw. bersabda "Sesungguhnya manusia memiliki delapan sifat. Empat di antaranya terdapat pada PENGHUNI SYURGA, yaitu…
- Cara Meningkatkan Keimanan Kita Keimanan ibarat pasang surut air laut kadang pasang kadang turun, ibarat hembusan angin yang kadang besar membahayakan dan kadang sepoi-sepoi menyejukan. Segala perubahan yang ada pada keimanan kita akan tergantung…
- Bertaubat Setiap Hari Dengan Istigfar Hakikat manusia sebagai makhluk yang terkena sifat khilaf dan lupa, terkadang secara sengaja atau tidak melakukan perbuatan yang dilarang agama Islam. Pelanggaran tersebut membuatnya menjadi makhluk yang berdosa yang hari…
- Menjadi suritauladan yang baik/Uswatunn Hasanah apa itu suritauladan? suritauladan ialah contoh atau bisa juga disebut sebagai sosok seseorang yang dilihat, didengar dan diikuti setiap perkataan atau pun perbuatan yang dia lakukan. Jadi contoh apakah diri…
- Ber’istirja’ saat tertimpa musibah akan membuat hati kita… Musibah bisa datang kepada siapa saja dan tanpa bisa kita duga. Semua manusia pasti pernah mengalami cobaan tertimpa musibah. Musibah merupakan cobaan yang paling tidak di inginkan oleh hampir semua…
- DOA SEORANG HAMBA Setiap hamba memiliki banyak tujuan hidup, banyak cita-cita yang belum terwujud dan banyak pula keinginan yang belum terpenuhi.namun kita adalah hamba yang mempunyai tuhan yang sangat menyayangi kita meskipun seperti…
- Bahayanya Dosa Kecil Banyaknya dosa yang dilakukan oleh seorang manusia menyebabkan ia lupa akan berapa banyak dosa yang dilakukan, sehingga ada pemahaman untuk tidak peduli dengan apa yang diperbuat, asalkan hatinya senang maka…
- Indikator Ikhlas حمدا شكرا لله. اما بعد Alhamdulillah pada kesempatan kali ini kita masih bisa share kembali bersama sahabat galih pamungkas. Di kesempatan sebelumnya saya mengutarakan mengenai syukur nikmat yang kadang kita…
- MENDAPAT JODOH semampu kita wajib untuk berusaha mencari dan terus mencari Jodoh, termasuk rezeki seseorang. memang sudah ditentukan oleh Allah semenjak manusia belum diciptakan, dan sudah ditulis di Lauh Mahfuzh. Dalam hal…
- Sudah bukan zamanya Galau buat para remaja buat para remaja jangan Galau Galau, sangat sudah tidak asing lagi di dengarkan. Apalagi di kalangan kaum muda. Berbagai galau merupakan suatu keadaan hati atau perasaan gelisah, merana, sedih, dan…
- Agar Hidayah Tetap Terjaga Hidayah merupakan petunjuk jalan dari Allah SWT sebagai alat atau peta pada jalan yang benar. Allah SWT memberikan atau menganugerahkan hidayahNya pada hamba yang dikehendaki. Sebagai seorang muslim kita harus…
- Cara Beramal Dengan Ikhlas Ikhlas merupakan amalan istimewa yang termasuk kepada perbuatan yang diridhai oleh Allah. Ikhlas dapat bermakna memurnikan ibadah atau suatu amal, baik lahir maupun batin yang tidak mengharapkan hal yang lain…
- Tujuan Hukum Islam Islam sebagai Agama terdiri atas beberapa prinsip-prinsip yang mengatur kehidupan umat manusia, baik itu yang menyangkut hubungan manusia dengan manusia, manusia dengan makhluk Allah yang lainnya, maupun manusia dengan sang…
- MUSIBAH BESERTA HIKMAHNYA Setiap manusia di dunia tidak akan terlepas dari yang namanya ujian, baik itu ujian dalm pekerjaan rumah tangga, kehidupan sosial maupun ujian sekolah untuk pelajar. Ujian datang…
- Batasan Dalam Menahan Sabar Istilah kata sabar menurut Kamus besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah tahan menghadapi cobaan (tidak lekas marah, tidak lekas putus asa, tidak lekas patah hati dan tabah). Sedang menurut bahasa Arab…
- Orang-Orang Yang menjadi Penghuni Neraka Neraka adalah tempat yang menjadi paling tidak ingin dimasuki manusia baik ia orang beriman atau pun ia orang yang mengaku banyak akan dosanya. Namun mau atau tidak mau kita kepada…
- Tahukah Anda Tentang Keistimewaan Siang dan Malam Pada Hari… Bagi sebagian kaum muslimin, tentunya lebih mengetahui keistimewaan apa yang ada pada malam dan hari jum’at. Mereka yang lebih mengetahuinya kemungkinan besar adalah orang-orang yang benar-benar memperdalam ajaran agama, misalkan…
- manfaat bersedekah bersedakah apakah anda sering bersedekah di saat kaya atau pun tidak ?? prman allah swt. shadakah adala salah satu kewajiban umat muslim di dunia ini karena dengan bersedekah kita akan…
- NARKIB بسم الله الرحمن الرحيم بسم الله الرحمن الرحيم Assalamu’alaikum Wr. Wb. Dengan menyebut nama Tuhan Yang Maha Esa Allah SWT insyaallah dalam kesempatan ini saya akan sharing / menulis artikel mengenai ayat pertama dalam…
- Membahagiakan Orangtua tak Harus Dengan Harta Sebuah senyuman yang tulus dan membahagiakan dari orang yang telah mengandung, mendidik dan memberi nafkah adalah harapan besar bagi seorang anak manapun di dunia, tidak terkecuali saya sendiri. Mungkin sudut…
- Memahami Istighfar Sifat dasar manusia yang tidak pernah luput dari perbuatan dosa dan maksiat, menjadikan kita rentan dalam berbuat hal yang dilarang oleh Allah Swt. Dosa-dosa kecil yang terus menerus dilakukan, maka…
- Hukum Membunuh Hewan Dengan Cara di Bakar Di sekitar tempat tinggal kita pastinya banyak terdapat hewan yang keberadaannya sering membuat jengkel kita, entah itu kecoa, semut, cicak dan sebagainya. Apalagi hewan-hewan tersebut telah membuat kerusakan pada barang…
- Bisikan Hati Nurani Didalam jiwa seseorang atau lubuk hatinya terdapat sesuatu kekuatan yang menyeluruhnya berbuat suatu kebajikan. Jika ia teringat sesuatu perbuatan baik, maka kekuatan tadi mendorongnya untuk melaksanakannya. Kemudian setelah selesai berbuat…