
Bagi sebagian orang tua, mungkin ada yang mempunyai anak yang susah untuk di suruh makan. Anak kecil memang suka sedikit rewel kalau di suruh untuk makan. Mengapa hal tersebut bisa terjadi? Dan bagaimana cara mengatasi anak yang rewel ketika makan? Ok, jawabannya akan saya bahas pada artikel ini.
Usia dari 1-5 tahun adalah masa yang penuh gejolak bagi anak kita, karena pada usia ini anak kita tumbuh dengan sangat pesat. Perkembangan motorik dan juga pekembangan kognitifnya berlangsung pada usia ini. Oleh karena itu tanpa disadari oleh kita sebenarnya mereka banyak mempelajari berbagai hal dan mempunyai rasa ingin tahu yang sangat tinggi.
Hal tersebut termasuk juga rasa ingin tahu untuk mengeksplorasi sebuah citarasa dari makanan. Sehingga tidak heran jika kita melihat anak kita mudah bosan terhadap suatu makanan dan keinginan makanannya selalu berubah-ubah. Misalkan jika hari ini anak kita ingin makan biskuat lalu kemudian esok harinya ia jadi tidak mood untuk makan biskuit dan ia lebih memilih susu atau ayam goreng dan sebagainya. Perlu anda ketahui juga bahwa Emosi atau mood si kecil juga berpengaruh terhadap selera makanan mereka. Ketika si kecil mengalami rasa bosan, kesepian ataupun merasa berada pada situasi yang tidak nyaman biasanya hal demikian akan membuat selera makan sikecilpun terganggu.
Jika anda mengalami situasi keadaan anak anda seperti itu, maka yang perlu anda lakukan hanyalah mengikuti kemauannya agar ia tidak memusuhi anda dan juga makanannya.
Joanna Blythman seorang ahli makanan memberikan tips kepada anda yang punya anak kecil dengan masalah susah untuk di suruh makan. Berikut tips-tipsnya
1. Lakukanlah Makan Bersama
Sikecil biasanya sangat pintar dan suka meniru apa yang dilakukan oleh orang yang ia lihat. Ketika anda mempunyai masalah anak yang tidak suka sayur, mungkin anak anda akan berubah pikiran jika ia melihat anda dan keluarga anda memakan sayur dengan enak.
2. Imaginatif
Ketika anda kecil mungkin masih ingat ketika anda makan disuapin orang tua anda sering kali orang tua anda mengimajinasikan bahwa sendok adalah kapal yang mau mendarat di mulut anda. Biasanya dengan cara begitu ketika anda masih kecil akan mau memakannya kan? Ya, anak kecil memang mempunyai daya imajinasi tinggi yang membuat mereka lebih tertarik terhadap sesuatu. Anda juga bisa melakukan trik imajinatif ini untuk menghadapi makanan yang tidak ia sukai. Misalnya, ia tidak suka dengan jus tomat, lalu imajinasikanlah oleh anda dengan memberi nama jus tomat tersebut dengan sebutan jus barbie dan sebagainya. Dengan begitu mungkin saja ia jadi lebih tertarik dan mau untuk memakannya.
3. Beri pujian
Hal yang perlu anda perhatikan meskipun anak anda susah di ajak makan atau melakukan hal lain yang membuat anda jengkel. Jangan pernah anda mengatakan hal-hal negatf bahkan memarahi anak anda. Karena dengan begitu justru akan membuat anak semakin tidak suka dan bahkan menjadi murung. Berilah pujian seperti ”duh anak mama pinter banget deh mampu menghabiskan jus tomat sampai habis”
4. Komentar Positif terhadap makanan
Ketika anda menyajikan makanan untuk anak anda berikanlah komentar positif pada makanan yang akan di berikan. Seperti misalnya “ Nak, coba lihat kue buatan mama harum banget kan,,hmmm pasti rasanya enak banget”.
Mungkin itulah beberapa tips yang bisa di berikan kunci agar anak anda mudah untuk di ajak makan ialah hadapilah anak anda dengan sabar dengan menghindari komentar-komentar negatif kepada anak anda, selain itu lakukanlah kombinasi makanan yang tidak membuat anak anda merasa bosan dengan makanan yang disajikan.
Artikel Lainya:
- Menu Sehat untuk Anak Umur 2 Tahun yang Variatif Menu sehat bagi anak saat berusia berkisar 2 tahun, maka pertumbuhannya tidak akan secepat seperti ia masih bayi. Akan tetapi anak akan lebih aktif dalam hal berjalan, berlari, bahkan sampai…
- Tahapan Mendidik Tumbuh Kembang Anak Yang Tepat Mendidik anak adalah sebuah hal yang tidak dapat dikatakan menjadi sebuah hal yang mudah, faktanya banyak rintangan dan juga tantangan yang akan kita temui sebagai seorang orang tua dalam mendidik…
- Menjaga Kesehatan Pencernaan Sehat Dukung Perkembangan Anak Sistem pencernaan sangat penting sekali untuk diperhatikan. Pasalnya, sistem pencernaan anak merupakan salah satu hal yang sangat berpengaruh pada kesehatannya. Menjaga kesehatan pencernaan si kecil, sama dengan menjaga kesehatannya. Itulah…
- Tips memilih baju yang aman Seperti yang kita ketahui memiliki anak adalah anugrah yang paling besar di dalam hidup kita. Memiliki anak dengan merawatnya dengan baik akan membuat anak kita tumbuh besar dengan sehat. Beberapa…
- MEMAHAMI POLA ASUH ORANG TUA DAN PERKEMBANGAN SOSIAL… Psikososial adalah kemampuan seorang anak untuk bisa berinteraksi terhadap lingkungan sekitar. Beberapa contohnya yaitu, kemampuan anak untuk bermain dan menyapa serta bisa bergaul dengan anak-anak sebayanya. 1. Perkembangan Anak dan…
- Progam KB (Keluarga Berencana) dan Perdebatannya KB adalah singkatan dari Keluarga Berencana. Pemerintah sedang gencar-gencarnya mesosialisasikan program KB ini. Banyak ulama yang menyatakan haram menggunakan KB dan sebagian lagi ada yang mengatakan boleh. Program KB merupakan…
- Proses Belajar Membaca dan Menulis yang Efektif Pendidikan adalah hal yang penting dalam kehidupan setiap orang. Untuk itu, pemberian rangsangan pendidikan untuk membantu pertumbuhan dan perkembangan otak anak sangat dibutuhkan. Belajar membaca dan menulis dibutuhkan untuk membantu…
- Tips mensiasati anak yang susah makan Ada beberapa hal yang bisa anda lakukan jika anak anda menjadi susah makan. Memang ada beberapa makanan yang tidak disenangi oleh anak - anak yang masih dalam usia kecil. Seperti…
- Ternyata, Wanita Lebih Suka Pria Lucu Di Banding Pria… Hello Bray! Semua lelaki mungkin sepakat bahwa wanita merupakan makhluk yang unik yang sangat sulit di tebak. Karena bagi kaum pria pasti pernah mengalami merasa di kerjain sang wanita. Seperti…
- Mental Anak Hingga Dewasa Kedewasaan tidak dapat di ukur dari berapa tinggi atau tua nya umur kita, melainkan dengan berapa berat nya tanggung jawab yang di pikul dan berapa bijaksana nya dalam memilih tindakan…
- Strategi yang Tepat untuk Mengatasi Masalah GTM pada Anak Anak-anak yang yang enggan mengkonsumsi makanan yang telah disiapkan menjadi salah satu permasalahan yang sering dihadapi oleh semua orang tua. Gerakan tutup mulut pada bayi umumnya dialami ketika anak-anak sudah…
- Kriteria Preschool Berkualitas Internasional Mendaftarkan anak di preschool yang bertaraf internasional saat ini sudah banyak dilakukan oleh para orang tua mengingat tumbuh kembang anak usia dini sangatlah pesat dan dapat menentukan masa depannya. Mendaftarkan…
- Susu Anak S26: Susu Pertumbuhan yang Ideal Anak-anak mulai usia 1 tahun bisa menggunakan susu segar, jadi mulai usia 2 tahun bisa menggunakan susu jenis apa saja. Namun, banyak ibu yang bertanya-tanya apa susu pertumbuhan anak 2…
- Tips Mengajari Anak Belajar Menulis Sejak Dini Menulis adalah bagian penting dari kehidupan kita sehari-hari. Namun, ini adalah keterampilan yang sulit untuk dipelajari dan dikuasai. Dengan memulai dengan beberapa kegiatan sederhana, Anda dapat membantu anak-anak mulai mengembangkan…
- Cara Mendidik Anak Agar Anak Dapat Lebih Dekat Dengan Orang… Cara Mendidik Anak Agar Anak Dapat Lebih Dekat Dengan Orang Tua - Dalam sebuah keluarga memiliki sifat saling keterbukaan memang sngat penting begitu juga anak kepada orang tuanya. Maka di…
- GIZI BURUK Manusia memang memerlukan makanan yang seimabg secara gizi. Hal ini karena tubuh manusia memerlukan beragam gizi yang akan sangat berguna bagi tubuh. Walaupun demikian banyak orang yang tidak perduli dan…
- Memahami Setiap Fase Tumbuh Kembang pada Anak Berbagai macam faktor dapat menjadi sebuah hal yang sangat berpengaruh terhadap kelangsungan bagi anak dalam fase pertumbuhannya. Hal ini harus benar-benar diperhatikan dengan baik oleh para orang tua. Hasil dari…
- Membuat Kue Lumpang Brokoli sayuran yang disukai anak Sayuran adalah makan yang kaya akan gizi. akan tetapi, kebanyakan anak-anak tidak menyukai sayuran karena rasanya yang kurang lezat bagi lidah anak-anak. anak-anak lebih suka masakan yang aroma dan rasanya…
- Manfaat yang Sangat Besar dari Menabung Manfaat yang Sangat Besar dari Menabung - Tahukah anda apa manfaat dari tabungan proteksi? Tentunya banyak orang yang belum mengetahui manfaatnya, pada kesempatan ini saya akan menjelaskan manfaat dari tabungan…
- Perkembangan Emosional Pada Anak Usia Dini Begitu Sensitif Perkembangan emosional pada anak merupakan salah satu dari 6 aspek perkembangan anak usia dini, khususnya perkembangan yang berkaitan dengan ekspresi tingkah laku dan perubahan perasaan seorang anak saat menghadapi stiuasi…
- Cerita anak - anak Anak kelinci yg nakal Hallo sobat kali ini saya akan memposting cerita/dongeng Anak yg berjudul Anak kelinci yg nakal kalian mau tau kan ceritanya ayo baca yaa 🙂 semoga bermanfaat Anak kelinci yg…
- Manfaat Susu Dancow Agar Anak Cerdas Seorang anak yang sedang masa pertumbuhan pastinya memerlukan asupan nutrisi dan gizi yang cukup. Sejak usia balita, ada baiknya jika para orang tua mulai mengontrol asupan gizi yang diterima anak.…
- Bingung Memilih S26 Gold vs Ultima? Temukan Disini… Tidak sedikit yang bertanya apa sih bedanya antara S26 gold vs ultima? Tentu, hal ini sangat wajar mengingat jenis susu yang ada dipasaran cukup banyak. Meski demikian, bukan berarti menjadi…
- Tumbuh Kembang Bayi Yang Sesuai Dengan Usianya Memperhatikan tumbuh kembang bayi merupakan suatu kewajiban bagi setiap orangtua. Namun, jika keinginan untuk membesarkan anak dengan baik ini dilakukan dengan salah akan membuat anak tertekan. Kesalahan yang sering dilakukan…
- Tips Meningkatkan imun tubuh anak-anak Anak-anak merupakan salah satu sosok yang sangat rentan terhadap serangan virus dan bakteri yang akan mengganggu kesehatan. Pada masa pandemi seperti saat ini, anak-anak perlu mendapatkan perlindungan dan perhatian dari…
- Alihkan Napsu Makan Berlebih Anak Agar Tidak Obesitas Napsu makan anak yang baik menjadi salah satu kebahagiaan bagi orang tua yang melihatnya. Anak yang napsu makannya baik cenderung menjadi anak yang sehat dan memiliki badan yang kuat. Saat…
- Tips Memilih Susu Pertumbuhan Anak yang Tepat Memiliki buah hati yang bisa tumbuh dan berkembang dengan sangat baik menjadi salah satu impian yang ingin dicapai oleh semua orang tua. Salah satu kunci utama agar buah hati kita…
- Makanan Sehat Untuk Usia Kehamilan 2 Bulan Makanan Sehat Untuk Usia Kehamilan 2 Bulan Pada masa 2 bulan, janin yang ada dalam kandungan seorang wanita akan mulai terbentuk tubuh dari janin tersebut. Dan selama proses ini kesehatan…
- Menunjang Perkembangan Psikologi Pada Anak Masa Prasekolah Perkembangan Psikologi Pada Anak Masa Prasekolah Pada masa prasekolah, anak memang membutuhkan perhatian yang lebih karena nantinya akan digunakan untuk mengeksplor kemampuannya, baik fisik maupun psikologinya. Perkembangan psikologi pada anak…
- 4 Acuan Optimalkan Multiple Intelligence Anak! Anak memiliki sebuah potensi sedari lahir, ialah multiple intelligence yang merupakan kemampuan jamak anak. Kecerdasan ini menjadikan anak anda multi talenta, bisa mengerjakan apapun yang diajarkan kepadanya dengan mudah. Apabila…