
Mungkin sering sekali, kita menemui makanan yang belum kita makan sudah basi. Rasanya mungkin kita sebal sekali karena makanan yang sebelumnya kita idam-idamkan untuk memakannya tapi tidak sempat termakan.
Sebenarnya ada beberapa cara diantaranya secara tradisional agar makanan kita dapat bertahan lebih lama dan tidak cepat basi. Berikut dibawah ini saya akan membagikan beberapa tips untuk anda.
1. Mengubur makanan dalam tanah
Cara mengawetkan makanan dengan cara mengubur makanan tersebut dalam tanah, sebenarnya ini adalah cara lama yang sudah digunakan sejak ratusan tahun yang lalu. Memang kalau kita bayangkan agak menyeramkan makanan dikubur lalu ketika kita mau memakannya kita harus menggali dulu kuburan tersebut. Di korea, cara ini masih tetap digunakan dan dipraktekan dalam mengawetkan beberapa makanan. Contohnya agar Kimchi dapat tetap awet dan bertahan lama orang korea mengubur kimchi tersebut didalam tanah. Dengan sebelumnya, tanah diberi garam atau bahkan dibekukan terlebih dahulu sehingga tanah tersebut menjadi tempat yang hangat dan pekat bagi Kimchi tersebut.
2. Menjemur makanan di bawah sinar matahari
Pernah melihat cara pembuatan pisang sale atau ikan asin? Ya, pisang dan ikan asin yang biasanya cepat busuk akan tetapi dengan dijemur dibawah sinar matahari daging tersebut menjadi kering secara alami dan mampu bertahan dalam jangka waktu yang cukup lama. Penjemuran makanan untuk mengawetkannya biasanya ditemui pada pisang sale, daging dan juga ikan
3. Memakai tekhnik Lye
Lye merupakan semacam alkaline yang fungsinya hampir sama dengan sabun yang digunakan untuk dry clean dan pembersih. Apabila Lye ini dimakan secara langsung memang berbahaya. Akan tetapi, Lye ini dapat digunakan sebagai pengawet makanan dengan catatan tidak semua orang dapat menggunakan Lye dan tidak semua makanan juga dapat menggunakan Lye untuk mengawetkannya.
4. Confit
Confit ialah metode pengawetan makanan dengan cara memotong jalannya oksigen kemakanan sehingga makanan bisa bertahan lama dari pembusukan. Cara ini biasanya terapkan dengan cara makanan didinginkan terlebih dahulu setelah itu makanan disimpan dalam sebuah wadah dengan menutupnya sangat rapat.
5. Aspic
Metode pengawetan makanan menggunakan Aspic cara kerjanya ialah ia akan membungkus makanan lalu diserap dan melindungi makanan tersebut dari terjadinya oksidasi. Dengan demikian, makanan akanterjaga keawetannya. Aspic ini sendiri ialah semacam bahan kimia yang teksturnya mirip dengan Jelly.
Itulah metode cara pengawetan makanan, meskipun metode pengawetan makan sudah banyak yang lebih modern akan tetapi metode diatas masih banyak yang menggunakannya. Anda boleh juga mencoba salah satu metode diatas.
Artikel Lainya:
- Cara menjaga rumah tetap sehat dan nyaman memiliku rumah yg sehat , bersih dan nyaman tentu diinginkan oleh orang - orang. sangatlah banyak cara menjadikan rumah anda bersih , sehat , dan nyaman. Misalnya menghindari bahan kimia…
- Cara Menurunkan Gula Darah Dengan Makanan Bagi anda penderita gula darah tinggi, anda tidak boleh memakan makanan sembarangan apalagi jika mengandung gula yang berlebih. Untuk alternatif cara menurunkan gula darah dalam tubuh dengan makanan, diusahakan bagi…
- CARA MENJAGA KEHAMILAN Kehamilan adalah salah satu kebahagiaan bagi orang yang sudah menikah. Tapi, bagi sebagian orang kehamilan adalah merupakan fase ketegangan, karena dalam fase itu akan terjadi perubahan yang signifikan bagi seorang…
- Tips menjaga tubuh tetap sehat dan segar Hallo kali ini saya akan memosting tips cara menjaga tubuh tetap sehat dan segar mempunyai tubuh yg sehat dan segar merupakan keinginan semua orang kan orang nah anda…
- Tips Mencegah dan Mengatasi Rambut Yang Beruban Rambut memang sacara alami akan mengalami perubahan warna, terutama ketika sudah tua. Perubahan warna tersebut ialah terjadinya perubahan warna dasar rambut menjadi memutih atau dengan istilah beruban. Namun saat ini…
- RESEP SENDWICH TERIYAKI KEJU Makanan yang kita makan seharusnya membuat tubuh menjadi sehat. Dewasa ini, makanan yang digemari oleh masyarakat Indonesia adalah fast food. Selain cepat dalam penyajiannya, rasa dari makanan fast food lumayan…
- Cari Produk Makanan Bayi di Mumu.id Anda memiliki bayi atau balita? Butuh makanan untuk anak Anda? Jangan khawatir stok makanan anak Anda takut habis dan tidak sempat untuk belanja, karena harus mengasuh anak dan tidak sempat…
- Tips Diet Alami Tanpa Efek Yang Berbahaya Diet merupakan salah satu cara yang sangat penting sekarang ini. Tidak hanya bagi kaum wanita, kaum pria juga sekarang telah banyak yang menjaga tubuh dengan mencari tips diet alami tanpa…
- GIZI LENGKAP DAN SEIMBANG Tubuh kita sangat memerlukan makanan agar dapat tumbuh dengan baik dan tidak sakit. Makanan yang sehat dan bergizi adalah yang sangat diperlukan oleh tubuh kita. Dengan sangat mudah kita dapat…
- karedok khas sunda untuk posting kali ini saya akan membuat tentang resep makanan karedok, karedok ini berasal dari sunda, yang sangat khas banget oleh orang sunda dan banyak orang-orang yang menyukai makanan yang…
- Diabetes Militus (DM) Diabetes adalah penyakit yang sangat mempengaruhi kadar gula dalam darah tubuh kita , hal ini terjadi karena glukosa dalaem darah meningkat dan juga bisa menurun, hal ini di karenakan insulin…
- Tips Merawat Pakaian Agar Bisa Tahan lama kita semua pasti menginginkan pakaian yang berada pada lemari kita yang sudah kita beli itu bisa awet dan bisa tahan lama. Akan tetapi tidak mudah memang merawat pakaian kita agar…
- Trik Diet Yang Dianggap Aneh Tapi Efektif Hello Ladies! Biasanya kaum Wanita adalah orang yang paling sering berkeluh kesah mengenai hal berat badan. Banyak diantara wanita yang berusaha untuk mengontrol dan bahkan menurunkan berat badan tersebut. Namun,…
- Menurunkan Berat Badan Secara Alami Meskipun tanpa obat bisa juga kita menginginkan tubuh kita langsing ideal dengan cara alami dan sehat. Dengan postur tubuh yang ideal dan menarik itu dambaan setiap orang bukan juga hanya…
- Cara Diet Sehat Hindari Makanan Berminyak Cara diet sehat dan aman ini solusinya. Kali ini yang dibahas adalah bagaimana cara diet sehat dengan menghindari ataupun mengurangi porsi minyak yang terkandung di dalam masakan yang akan anda…
- CARA SEDERHANA MENGOBATI PENYAKIT MAG Penyakit mag adalah salah satu penyakit yang di sebabkan karena mengkonsumsi makana yang tidak teratur. Mag disebakan karena makanan yang dapat memicu asam lambung secara berlebih, contohnya makanan yang pait-pait,…
- Adab Ketika Makan Untuk memenuhi kebutuhannya setiap hari manusia memerlukan energi yang didapat dari makanan dan minuman yang ia konsumsi. Sehingga proses makan dan minum ini sangat penting dalam menunjang segal akatifitas yang…
- Beberapa Manfaat Baik Sarapan Sehat Pagi Sehat Manfaat Baik Sarapan Sehat Pagi Sehat Banyak orang yang masih selalu menglewatkan sarapan pagi dengan alasan tidak sempat atau terburu-buru. Ada juga beberapa orang yang beranggapan bahwa sarapan akan membawa…
- Kembangkan Otot Dengan Protein Bagi kalian yang suka sekali berolah raga dan ingin membentuk tubuh kalian pasti anda sudah tidak asing dengan yang namanya susu protein bukan? susu tinggi protein ini memang memiliki tingkat…
- Kreasi Makanan Anak Agar Lahap Makan Bunda di rumah mungkin sering mengalami anak sulit untuk makan, bukan karena makannya yang tidak sedap atau menunya yang itu-itu saja, mungki dari penyajiannya yang kurang diperhatikan karena anak biasanya…
- Tips Cara Membuat Kue Kering Tahan Lama dan Enak Tips cara membuat kue kering tahan lama untuk dimakan dikemudian waktu. Kue kering menjadi salah satu camilan pilihan untuk menikmati waktu bersantai keluarga sambil minum teh atau susu. Untuk sajian…
- Diet dengan Makanan Rendah Kalori Paling Efektif Diet dengan Makanan Rendah Kalori Paling Efektif - Sebenarnya cara yang paling efektif untuk menurunkan berat badan adalah dengan olahraga, namun diet dengan mengkonsumsi makanan rendah kalori secara tepat, ternyata…
- Resep Makanan Kentang Goreng Krispy Seringkali kita merasa lapar pada saat jam jam tertentu padahal kita sudah makan besar. Saat jam jam itulah kita harus ngemil makanan yang bisa mengganjal perut anda karena jika nafsu…
- Makanan Yang Haram Untuk Agama Islam Dalam kehidupan sehari-hari, makan merupakan suatu kebutuhan bagi makhluk hidup. Anjuran untuk umat Islam adalah memakan makanan yang halal. Di dunia ini ada berbagai macam makanan dan minuman yang sangat…
- 4 Makanan untuk Diet yang Wajib Dicoba 4 Makanan untuk Diet yang Wajib Dicoba - Menjaga menu makanan adalah salah satu aturan penting yang harus di perhatikan dan dijalani dengan sungguh-sungguh. Selama proses diet Anda harus membatasi…
- Tips Menjaga Lingkungan Rumah Agar Kita Terhindar Dari… Agar lingkungan rumah kita selalu sehat sehingga para penghuninya bisa terhindar dari berbagai jenis penyakit yang membahayakan tubuh, maka anda harus memiliki pengetahuan tentang tips menjaga lingkungan rumah agar selalu…
- Makanan ???? Makanan merupakan kebutuhan utama bagi manusia, disamping pakaian dan perumahan. Makanan yang baik ialah makanan yang masih segar dan bersih, mengandung gizi yang tinggi, bervitamin dan memenuhi selera. Tidak selamanya…
- Cara Menggemukan Badan Bagi Wanita Hello Ladies! Memiliki tubuh yang ideal dan langsing merupakan impian bagi hampir semua wanita. Banyak wanita yang memiliki badan gemuk melakukan berbagai cara agar bisa kurus dan mendapat tubuh yang…
- Penyebab dan Cara Mengatasi Kucing Tidak Mau Makan Kucing merupakan hewan yang cukup selektif dalam hal makanan. Para owner harus memperhatikannya dan tahu ketika ada kendala kucing tidak mau makan. Umumnya ada beberapa hal yang dapat menyebabkan kucing…
- nasi panggang keju pada postingan kali ini saya akan membahas tentang nasi panggang keju. saya yakin sekali bahwa anda sudah tidak asing dengan nasi, ya jelas ini adalah salah satu makanan pokok yang…