Olahraga merupakan salah satu aktivitas yang sering dilakukan oleh banyak orang karena manfaatnya yang banyak. Tak hanya dilakukan dari usia muda hingga tua, tetapi juga oleh ibu hamil dan menyusui. Tentu saja, olahraga yang dilakukan cenderung olahraga yang ringan agar proses kehamilan tidak mengalami gangguan yang berarti.
Untuk mendapatkan informasi lebih lanjut, Anda dapat membaca penjelasan di bawah ini. Tak lupa untuk melengkapi nutrisi yang dibutuhkan pada saat hamil, salah satunya adalah dengan mengkonsumsi Prenagen Yogurt. Salah satu produk Prenagen ini dapat membantu melengkapi nutrisi harian Anda, sehingga Anda dapat mengkonsumsi produk ini tanpa perlu merasa khawatir terjadi komplikasi.
Prenagen Yogurt
Olahraga Apa Saja Yang Diperbolehkan Pada Saat Hamil?
Pada saat hamil, olahraga merupakan salah satu cara untuk memperlancar kehamilan. Tak ayal, banyak ibu yang berbondong-bondong melakukan olahraga demi membantu proses kehamilan menjadi lancar dan tidak memiliki masalah berarti. Namun, apakah Anda sudah mengetahui olahraga apa saja yang diperbolehkan saat hamil? Tanpa perlu membuang banyak waktu, berikut adalah daftar olahraga yang dapat Anda lakukan saat hamil.
Berjalan Kaki
Olahraga yang paling ringan dan mudah ini dapat dilakukan oleh siapapun, termasuk Anda. Lakukan secara rutin untuk memperoleh manfaat yang lebih baik. Anda juga dapat melakukan olahraga ini dengan pasangan Anda.
Yoga
Olahraga kedua ini juga bisa memperlancar proses kehamilan Anda. Namun Anda juga perlu memperhatikan beberapa gaya yang tidak boleh dilakukan saat hamil. Misalnya, backbends, headstands, dan beberapa posisi lainnya yang kemungkinan dapat memicu masalah saat hamil.
Pilates
Pilates merupakan olahraga yang dapat membantu mencegah nyeri pada tubuh bagian punggung bawah dan menyeimbangkan tubuh. Para ibu sebaiknya juga memperhatikan posisi-posisi yang dapat menyebabkan gangguan pada kehamilan.
Posisi-posisi yang sebaiknya dihindari adalah terlentang atau memutar bagian tengah tubuh Anda. Jika Anda ingin melakukan pilates, Anda dapat melakukan olahraga ini seminggu sekali selama hamil muda untuk mengumpulkan kekuatan. Setelah itu, Anda dapat meningkatkan intensitas waktu yang dibutuhkan.
Berenang
Olahraga lain yang dapat Anda lakukan saat hamil adalah berenang. Bisa dikatakan, kolam renang dapat menjadi media yang efektif dalam memperlancar kehamilan. Dengan sifat air yang menenangkan, Anda dapat melakukan latihan pernapasan dengan perlahan dan bertahap guna mempersiapkan kelahiran si kecil.
Kelebihan lain olahraga ini adalah Anda tidak perlu mengubah rutinitas yang berarti karena pada olahraga ini Anda sudah dapat melakukan gerakan yang ada pada olahraga lain. Namun, Anda tetap harus menghindari posisi memutar tubuh Anda dan segera keluar dari air jika sudah merasa lelah. Anda dapat menyewa pelatih untuk membantu Anda dapat memaksimalkan olahraga ini.
Selain melakukan olahraga, Anda juga perlu memperhatikan nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh. Nutrisi-nutrisi tersebut harus dikonsumsi secara cukup agar tidak memicu gangguan pada kehamilan. Anda dapat mengkonsumsi Prenagen Yogurt untuk memperoleh nutrisi yang Anda butuhkan.
Dengan beberapa kandungan seperti vitamin D, vitamin B6, zat besi, kalsium dan asam folat yang dapat membantu memberikan manfaat bagi Anda dan buah hati Anda. Dikemas dalam bentuk yogurt bubuk berukuran 200 gram, Anda dapat mengkonsumsi produk ini dengan aman untuk memenuhi kebutuhan gizi harian Anda.
Demikianlah beberapa macam olahraga yang dapat Anda lakukan pada saat hamil. Olahraga ringan dapat dilakukan guna membantu para ibu mendapatkan kekuatan dan menyeimbangkan tubuh mereka saat hamil. Tentu, Anda juga perlu melengkapi nutrisi untuk mendampingi aktivitas harian Anda. Semoga informasi yang disajikan dapat membantu Anda. Sampai jumpa!
Artikel Lainya:
10 Tanda Awal Kehamilan yang Mudah Diketahui Hamil tidak, ya? Sebagian perempuan sering bertanya-tanya karena tidak mengetahui tanda-tandanya. Padahal, pada dasarnya kita dapat dengan mudah mengenali tanda awal kehamilan. Karena, sebenarnya ada beberapa tanda kehamilan yang mudah…
Cara Menurunkan Berat Badan Bagian Paha Secara Maksimal dan… Cara Menurunkan Berat Badan Bagian Paha Secara Maksimal dan Mudah - Memiliki tubuh yang langsing dengan sepasang kaki yang jenjang memang menjadi impian semua wanita. Terkadang ketika seseorang telah berhasil…
Kekurangan Zat Gizi Mikro Bisa Sebabkan Kegemukan, Benarkah… Zat Mikro merupakan salah satu zat yang penting dan harus dikonsumsi untuk kesehatan tubuh kita. Zat mikro memang dibutuhkan oleh tubuh tidak terlalu harus banyak, akan tetapi jika terjadi kekurangan…
Mau Cek Masa Subur? Ini Caranya Kehamilan merupakan salah satu hal yang paling didambakan oleh setiap pasangan muda. Dan salah satu hal penting untuk dapat menghitung masa kehamilan adalah dengan mengetahui masa subur. Masa subur biasanya…
Cara Menurunkan Berat Badan Dengan Olahraga Ringan Cara menurunkan berat badan dengan olahraga ringan adalah salah satu tips yang pasti semua orang bisa melakukannya. Meskipun tidak berpengaruh besar dan cepat dalam menurunkan berat badan, akan tetapi jika…
Kematian Mendadak Saat Berolahraga? Olahraga adalah salah satu cara untuk menjaga tubuh kita agar tetap fit dan terhindar dari berbagai penyakit. Setiap pakar kesehatan pun akan menganjurkan olahraga sebagai cara untuk menjaga tubuh kita.…
Tips dan Cara Alami Menurunkan Tekanan Darah Tinggi Salah satu tips menurunkan tekanan darah tinggi atau hipertensi dapat dilakukan dengan menggunakan cara yang alami. Dengan melakukan cara yang alami tentu saja anda juga tidak perlu mengkonsumsi obat-obatan dari…
Segera Hamil Setelah Pernikahan Membangun keluarga dan mencapai keinginan bahagia itu dikatakan dengan kedatangan bayi. Dengan kita berusaha untuk mendapat bayi dari keturunan kita sendiri setelah menikah tidak begitu mudah bagi banyak pasangan. Sebuah…
Bahaya Bulu Kucing Bagi Wanita Hamil Tidak sedikit dari kita yang memelihara bintang peliharaan ini. Kucing merupakan salah satu binatang peliharaan yang paling banyak dipelihara oleh kebanyakan orang. Binatang ini memang binatang peliharaan yang paling sering…
Tips Menjaga Kesehatan Anak Fase pertumbuhan yang sangat krusial bagi seseorang adalah pada saat anak-anak. Pada masa itu baik itu fisik maupun mental mengalami perkembangan serta pertumbuhan yang sangat signifikan. Oleh karena itu pada…
Manfaat Produk Smart Detox bagi Kesehatan Manfaat produk smart detox sangat baik bagi tubuh Anda. Hal itu dikarenakan proses detoksifikasi, yaitu pengeluaran racun-racun di dalam tubuh sangat ampuh untuk mencegah dan melawan berbagai jenis penyakit. Perlu…
Tampil Modis dengan Menggunakan Baju Hamil Kehamilan merupakan masa yang paling menarik dan menyenangkan. Anda juga memiliki sebuah alasan kuat untuk bisa pergi berbelanja. Tidak hanya sebatas untuk membeli perlengkapan bayi saja, akan tetapi untuk beberapa…
ISTIRAHAT YANG CUKUP UNTUK MENJAGA KEHAMILAN Cara menjaga kehamilan dapat dilakukan dengan cara istirahat yang cukup. Dengan menjadi ibu yang mengandung, maka tentu stamina akan sangat terkuras, karena selain karena nutrisi dalam tubuh juga diberikan bagi…
Kesehatan Ibu Hamil Hal- hal Yg Butuh Di cermati dalam Kala Kehamilan : Perbanyak makan karbo hidrat tambah banyak makanan bergizi dalam 1 hari- terutama misalnya anda kurus, makan tambah banyak sayur- sayuran…
Kebiasaan Berikut Menyebabkan Perut Buncit Perut yang buncit adalah salah satu tanda tubuh dalam keadaan tidak sehat. Perut buncit dapat disebabkan karena adanya penumpukan lemak atau air di perut. Bukan hanya tidak sehat, namun tampil…
Resep Jus Peach Untuk Makanan Ibu Hamil Bunda sedang hamil ? wah selamat ya bun, semoga anak bunda bisa lahir sehat. Nah untuk bunda yang baru pertama kali hamil, tentunya akan merasakan mual setiap harinya. Tentu hal…
Berapa Seharusnya Kadar Gula Darah Normal di Tubuh Kadar Gula Darah Normal di Tubuh Mempunyai kadar gula darah normal di tubuh begitu penting karena dapat menunjang kinerja tubuh serta membuat tubuh menjadi tetap sehat. Namun apakah Anda mengetahui berapa kadar…
Cara tips diet sehat dengan berbagai produk dari Tropicana Cara tips diet sehat dengan berbagai produk dari Tropicana - Kesehatan selalu menjadi yang nomor satu untuk dijadika prioritas. Tidak peduli dari latar belakang keluarga kaya atau miskin, kesehatan selalu…
TIPS MENJADIKAN ANAK SEHAT DAN PERKEMBANGANNYA YANG OPTIMAL Semua orangtua tentunya menginginkan anaknya yang sehat, dan perkembangannya yang optimaltanpa tehambat oleh beberapa gangguan yang dialami anak dalam masa pertumbuhannya. Menjadikan anak agar sehat merupakan cara yang susah –…
Cara Membentuk Otot Dada Di Rumah Sendiri Cara membentuk otot dada tentu tidak harus mengeluarkan uang banyak untuk pergi ke tempat fitnes. Membentuk otot apapun itu namanya seperti dada, lengan, perut ataupun paha pastinya bisa dilakukan dengan…
Manfaat Olahraga Selama Setengah Jama Olah raga adalah sebuah aktifitas favorit bagi setiap orang. Kegiatan oleh raga dapat membuat anda lupa sejenak dengan masalah-masalah atau pekerjaan rutinitas anda. Selain itu, olah raga sangat bermanfaat untuk…
Makanan Sehat Ibu Hamil yang Kaya Akan Asam Folat Bagi ibu hamil mengonsumsi makanan sehat merupakan hal wajib untuk dilakukan. Ini karena ibu hamil membutuhkan makanan sehat tidak hanya untuk dirinya sendiri namun juga untuk janin yang ada di…
Tips Meningkatkan imun tubuh anak-anak Anak-anak merupakan salah satu sosok yang sangat rentan terhadap serangan virus dan bakteri yang akan mengganggu kesehatan. Pada masa pandemi seperti saat ini, anak-anak perlu mendapatkan perlindungan dan perhatian dari…
Berolahraga 20 Menit, Bisa Perpanjang Usia Anda Hello Guys! Di zaman modern seperti sekarang ini orang-orang mulai sangat jarang yang mempunyai waktu luang untuk berolahraga secara rutin, kesibukan aktifitas dan kerja yang sangat padat seringkali membuat sebagian…
Olahraga Yang Bisa Mencegah Dan Meredam Nyeri Ketika haid Ketika wanita sedang haid bagi sebagian pria saat itulah wanita sangat menyebalkan. Karena ketika wanita haid biasanya mereka langsung berubah aneh, wanita menjadi lebih sensitif dan mudah marah. Bagi wanita…
Asupan Makanan Untuk Ibu Hamil Muda Duniamamy.com yang merupakan salah satu website yang membahas mengenai berbagai informasi dunia kehamilan akan memberikan beberapa makanan sehat untuk ibu hamil muda, dengan begitu ibu hamil dan juga janin yang…
Bagaimana Cara Mengecilkan Perut Buncit pada Wanita? Wanita yang sudah memasuki usia 30 tahun keatas akan mengalami resiko perut buncit lebih besar ketimbang usia wanita di bawahnya. Terlebih pada wanita yang telah melahirkan, resiko perut buncit pun…
BERAT BADAN LAHIR RENDAH BERAT BADAN LAHIR RENDAH A. PENGERTIAN Bayi berat badan lahir rendah adalah bayi dengan berat badan kurang dari 2500 gram pada waktu lahir. Dalam hal ini dibedakan menjadi :…
Cara Menurunkan Darah Tinggi Paling Efektif Cara Menurunkan Darah Tinggi - Tekanan darah tinggi atau hipertensi merupakan kondisi dimana saat tekanan darah pada arteri naik. Jika tekanan darah tinggi atau hipertensi terjadi, maka itu berarti juga…
Mengenal Riwayat Kehamilan Penyebab Bayi Lahir Prematur Bayi yang lahir prematur atau sebelum pada waktunya tentu tidak diinginkan oleh ibu yang sedang hamil. Bayi yang lahir prematur akan memilki berat badan yang tidak normal dan bisa saja…