Seperti yang kita ketahui, beberapa tempat wisata di Jawa Barat khususnya di Bandung memiliki legenda dan mitos yang begitu terkenal dan melegenda, begitu juga dengan
Tempat wisata di Bandung yang satu ini yang memiliki legenda yang tidak kalah seru dengan legenda tempat wisata Gunung Tangkuban Perahu yang menceritakan Sangkuriang yang mencintai ibunya yaitu dayang Sumbi.
Situ Patenggang berasal dari kata pateang-teang dalam bahasa Sunda atau dalam bahasa Indonesia memiliki arti saling mencari,yang berasal dari sebuah legenda yang menceritakan kisah cinta Putra Prabu Ki santang dan Dewi Rengganis yang lama terpisah dan di persatukan kembali di suatu tempat yang sampai kini dinamakan “Batu Cinta” . Kemudian Dewi Rengganis pun meminta di buatkan danau beserta perahu untuk berlayar, lalu kemudian perahu tersebut menurut legenda kini menjadi sebuah pulau berbentuk hati yang dinamai Pulau Asmara atau pulau sasaka .Menurut mitos cerita ini,siapa saja yang mengunjungi Batu Cinta dan mengelilingi Pulau Asmara maka akan mendapatkan cinta yang abadi seperti Ki Santang dan Dewi Rengganis.
Situ Patenggang adalah sebuah danau atau Situ dalam bahasa Indonesia memiliki arti danau ini terletak di Provinsi Jawa Barat di daerah Ciwidey,1650 meter di atas permukaan laut dan memiliki luas sekitar 45.000 hektar belum termasuk luas total keseluruhan cagar alamnya yang mencapai 123.000 hektar luasnya .Tempat wisata yang sangat luas untuk kita kunjungi.
Hamparan kebun teh yang luas membuat situ patenggang menjadi sangat begitu asri dan eksotis untuk dikunjungi ,dengan fasilitas yang cukup banyak yakni,sudah terdapatnya area parker yang luas,penginapan-penginapan,penyewaan perahu, gazebo yang bisa digunakan untuk beristirahat,rumah makan ,toko souvenir ,mushola ,toilet dan lainnya.
Di situ Patenggang kita tidak hanya bisa menikmati pemandangan danau saja .Kita bisa melakukan beberapa kegiatan wisata seperti,memancing,mengunjungi Batu Cinta,mengelilingi danau dengan perahu,mengelilingi Pulau Asmara ,piknik bersama keluarga di pinggir danau dan banyak kegiatan wisata lainnya yang masih bisa kita lakukan di sini.
Jarak tempuh situ Patenggang sendiri dari daerah Bandung sekitat 30 km ke arah selatan .Karena daerah Ciwedey sendiri terletak di Bandung selatan atau kira-kira sekitar 2 jam perjalanan memakai kendaraan dari kota Bandung,dan bisa juga memakai kendaraan umum dari terminal leuwipanjang memakai bus jurusan terminal Ciwidey lalu kemudian disambung dengan menggunakan angkutan pedesaan menuju Situ Patenggang .
Artikel Lainya:
- ainu di Jepang Suku Ainu adalah sebuah suku etnis pribumi di Hokkaido , Kepulauan Kuril , dan sebagian besar Sakhalin . Diduga ada lebih dari 150.000 orang Ainu saat ini, Namun angka pasti…
- Tempat Wisata Australia Tidak hanya hanya korea selatan yang terkenal dengan berbagai tempat wisata seperti di incheon korea selatan yang mempunyai berbagai tempat wisata yang sering di kunjungi para wisatawan. Negara australia pun…
- Destinasi Tempat Wisata Terbaik Keluarga di Solo Kota Solo atau yang disebut juga dengan Surakarta ini merupakan suatu wilayah yang memiliki beberapa destinasi tempat wisata untuk keluarga yang nyaman untuk dikunjungi. Terletak di Provinsi Jawa Tengah, Solo…
- Berwisata Ke Lokasi Monumen dan Museum Di Kota Bandung Sahabat yang gemar jalan-jalan atau berwisata sekaligus belajar, datanglah ke Kota Bandung. Bukan hanya terkenal dengan Universtasnya yang gede-gede dan makanannya yang enak. Kota Bandung juga kaya akan sejarah dan…
- Beberapa Informasi dan Lokasi Hotel Hilton Bandung Ingin berkunjung ke lokasi hotel Hilton Bandung? Kota Bandung memiliki keragaman kuliner yang sangat terkenal. Harga dari kulinernya pun sangat terjangkau sehingga Anda yang berkunjung dapat menikmatinya dengan puas tanpa merogoh…
- Menelusuri Keindahan Alam Papua Barat Mendengar nama Papua, tentunya tidak asing lagi ditelinga masyarakat Indonesia. Bahkan Papua juga sudah dikenal dengan cukup baik sebagai salah satu pulau dengan segudang kebudayaan dan tempat wisata. Bukan hanya…
- pemandian air panas di negeri sakura jepang adalah salah satu negara yang mungkin sudah di banyak di ketahui oleh banyak orang di muka bumi ini. namun, tahukah anda jika jepang memiliki beberapa tempat pemandian air panas…
- Tempat Wista Garut Garut jawa barat terkenal dengan dodol dan domba nya tapi selain itu garut juga terkenal dengan tempat wisata nya banyak sekali tempat wisata di kabupaet garut ini yang sering di…
- Tak Hanya Kawah Ijen, Ini Deretan Wisata Terbaik di… Banyuwangi memang saat ini sudah menjelma menjadi sebuah kota di Indonesia yang sangat populer. Bahkan kini di mata dunia kepopulerannya mengalahkan beberapa kota terbaik di Indonesia secara umum dan dengan…
- 5 PANTAI MEMPESONA DI PULAU LOMBOK Dibawah ini bebrapa pantai yang bisa anda kunjungi di Pulau Lombok, yang memiliki nuansa alam yang sangat eksotik dan panorama alam yang sangat indah. 1. Pantai Senggigi Pantai Senggigi merupaka…
- Tempat Wisata Menarik Di Australia Di Australia banyak sekali tempat-tempat wisata yang terkenal, terutama wisata modern nya seperti yang terdapat di kota perth, darwin, melbourne, sidney, brisbane dan masih banyak lagi. Untuk lebih lengkapnya mari…
- Objek Wisata di Bandung Dan Lokasi Tempat Makan Yang Cantik Apakah Anda sedang merencanakan untuk datang berlibur bersama keluarga anda untuk mengunjungi beragam obyek wisata di Bandung ? jika iya maka ini adalah saat yang paling tepat karena ada banyak…
- Gunung Bromo Negara Indonesia yang merupakan negara subur dan memiliki iklim tropis membuat negara ini menjadi surga bagi para wisatawan, baik lokal maupun mancanegara. Banyak sekali tempat wisata yang terdapat di sisni…
- Tempat Wisata di Bandung Bila kita berkunjung kekota kembang "Bandung" Sempatkanlah untuk mengunjungi tempat wisata berikut ini, sebagai tujuan Wisata Bandung : Cihampelas Walk Bandung Ciwalk Bila anda singgah ke kota kembang ini, sempatkanlah…
- Liburan ke Bandung ? Pilih Tempat Hotel Terbaik di Bandung Berbicara tentang Bandung tidak aka nada habisnya, mulai dari seni, budaya, wisata, kuliner, masyarakatnya, potensi dan lainnya, embuat kota Bandung dijuluki sebagai kota wisata belanja, surganya wisata kulner dan surganya…
- wisata talaga bodas wisata talaga bodas adalah salah satu tempat wisata di kabupaten Garut yang terkenal dengan keindahan alam nya. ciri khas tempat ini adalah warna air telaga nya yang memiliki warna putih.…
- Mengisi Liburan Ke Pantai Cipatujah Wisata Pantai Selatan Tasikmalaya yang terkenal dengan pantai Cipatujahnya menjadi salah satu obyek wisata alam yang mempunyai daya tarik tersendiri berupa wisata bahari. Dan sampai saat ini, dikawasan wisata Cipatujah telah banyak dibangun…
- 5 Tempat Wisata Indah Di Vietnam Para wisatawan yang berkunjung ke vietnam biasanya tertarik karena keindahan yang dimiliki negara tersebut. Vietnam memang memiliki cukup banyak objek wisata alam yang sangat indah serta tradisi dan sejarah masyarakatnya…
- Hotel Hilton di Bandung Menjadi Pilihan Terbaik Pada saat Anda berlibur ke Bandung, Anda harus mempersiapkan segalanya, mulai dari budget, tujian wisata, belanja, wisata kuliner dan pastinya tempat menginap, apalagi berwisata dalam waktu beberapa hari. Hotel adalah…
- GUNUNG API PAPANDAYAN GARUT Wisata Garut ini adalah sebuah Gunung Berapi Aktif, dalam sejarah gunung papandayan ini tercatat sebagai gunung yang sering meletus mulai dari tahun 1772 tepatnya pada tanggal 12 agustus pada…
- Tempat Wisata Bali Salah satu tempat yang indah di negara indonesia yakni adalah provinsi bali. Provinsi bali mempunyai berbagai pulau terbesar yang merupakan dari bagiannya. Selain terdiri dari sebuah pulau bali ternyata bali…
- Akankah Cucu Kita Mengenal Bahasa Sunda di Masa yang Akan… Bahasa merupakan salah satu komponen penting dalam kehidupan individu untuk dapat berberinteraksi dengan komunitas di lingkungannya. Bahasa adalah cara termudah bagi seseorang untuk dapat menyempurnakan dirinya sebagai makhluk sosial. Dengan…
- Tempat Wisata Thailand Salah satu cara untuk menghilangkan rasa penat yakni dengan mengunjungi berbagai tempat wisata yang mempunyai berbagai wahana yang indah dan menarik. Mengunjungi tempat wisata bisa anda lakukan di dalam negeri…
- Tempat Wisata Di Sumatera Barat Banyak sekali tempat wisata yang ada di pulau sumatera terutama wisata alam. Tempat wisata ini menopang penghasilan bagi daerah Sumatera. Dengan terdapatnya danau-danau, pegunungan, dan hutan lindung menjadikan pulau sumatera…
- Tangkuban Perahu Bandung, Wisata Pegunungan yang Mempesona… Jika anda sedang berada di kota Bandung sepertinya tidak lengkap jika anda tidak mengunjungi salah satu maskot wisata di Kota Parahiangan ini yaitu Tangkuban Perahu. Memang di kota kembang ini…
- MALL BANDUNG TERMEGAH Wisata bandung kali ini merupakan tempat wisata yang berada di jalan Cihampelas no 160 Bandung tempat wisata ini merupakan salah satu Mall yaitu Cihampelas Walk namun masyarakat bandung sering…
- CURUG MARIBAYA YANG EKSOTIK Mungkin kita pernah berkunjung ke berbagai tempat wisata di Bandung diantaranya Gunung Tangkuban Perahu yang mempunyai legenda tentang Sangkuriang, lalu kemudian daerah wisata Kawah Putih, atau mungkin pernah juga…
- Wisata Alam Curug Cinulang Bandung Menurut kamus bahasa Indonesia curug disebut dengan air terjun. Curug merupakan salah satu objek wisata yang banyak dimiliki oleh masyarakat Provinsi Jawa Barat dan selalu dinikmati oleh para wisatawan. Salah…
- Pegunungan Yang Memiliki Panorama Indah Di Rusia PEGUNUNGAN YANG MEMILIKI PANORAMA INDAH DI RUSIA Panorama pegunungan memang sangatlah indah jika di pandang, suasana yang sangat unik sekaligus menantang. Jika anda sedang berada di Rusia dan ingin berlibur…
- CAGAR BUDAYA CANGKUANG Siapa yang tidak kenal tempat wisata Garut candi cangkuang, cagar budaya ini terletak di Desa Cangkuang, kecamatan Leles, kabupaten Garut. dahulu mat ini ji jadikan sebagai tempat penyerangan VOC…