Setelah di pertandingan sebelumnya Barcelona sudah menumbangkan Paris Saint-Germain untuk menjadi penguasa grup di Liga Champions, tidak ada waktu untuk bersantai-santai bagi Barcelona. Karena terang saja kini skuat tersebut harus mengahdapi Gatafe, apalagi Barcelona harus bertandang ke markasnya Gatafe. Pertandingan tersebut akan dilangsungkan akhir pekan ini tepatnya tanggal 13 Desember 2014. Sebenarnya jika kita lihat dari
head to head dari kedua tim, mungkin bisa dibilang petandingan ini merupakan pertandingan yang cukup mudah bagi Blaugrana.
Pertemuan antara Barcelona dengan Gatafe sebenarnya memberikan keutungan cukup besar bagi skuat Barcelona. Pasalnya Barcelona selalu mendominasi ketika berhadapan dengan skuat ini. Bagaimana tidak dari enam kali pertemuannya dengan Gatafe, Blaugrana tercatat mendapatkan 5 kali kemenangan dan satu kali imbang. Tidak hanya itu, di setiap kemenangannya juga dilengkapi dengan torehan skor diatas 3 gol. Dengan begitu misinya menempel terus Real Madrid akan semakin sukses.
Kedua kesebelasan memiliki pemain kuncinya masing-masing. Di kubu Barcelona memiliki pemain yang berjuluk
La Pulga yaitu Messi. Jelas saja kiprahnya di persepakbolaan Dunia memang tidak diragukan lagi, pantaslah pemain yang satu ini merupakan ancaman terberat bagi bek Gatafe. Dari kubu Gatafe juga memiliki pemain unggulan yaitu gelandang serang Gatafe yang bernama Karim Yoda. Skilnya di lapangan hijau memang cukup baik dalama menggiring bola dan memotong aliran bola lawan mulai dari
intercept sampai
tackling keras.
Perbandingan yang sangat jauh juga terlihat dari papan klasemen sementara La Liga dengan Barcelona berada di peringkat ke 2 dengan mengemas 34 poin, sedangkan Gatafe berada di peringkat ke-12 dengan mengemas 12 poin. Tidak hanya sampai sana, perbandingan lainnya terlihat dari raihan gol yang didapat dari kedua kesebelasan. Barcelona berhasil mengumpulkan 36 gol, sedangkan Gatafe baru mengumpulkan 11 gol
Setelah mengetahui perbandingan dari kedua kesebelasan tersebut, tentunya
prediksi bola hari ini bisa anda tebak dengan sangat akurat. Penguasaan bola akan lebih didominasi oleh Barcelona karena itu memang sudah merupakan identitas dari tim Blaugrana tersebut. Namun jika Gatafe ingin mencuri bola, skuat tersebut harus memanfaatkan serangan balik cepat yang memang menjadi kekuatan dari Gatafe sendiri.
Artikel Lainya:
- Jadwal Final ISL 2014 Gelora Bung Karno Jakarta Jadwal Final ISL 2014 yang akan di pertandingkan pada tanggal 7 November 2014 ini akan dipertandingkan di Stadion Gelora Bung Karno jakarta. Piala ISL 2014 ini akan dipersbutkan kedua tim yang…
- Prediksi Jepang Vs Yunani Prediksi Jepang Vs Yunani menurut Statistik Pertandingan: Tim Jepang akan membawa skudnya dengan nama-nama yang sudah tidak asing lagi seperti: Kawashima, Uchida, Morishige, Yoshida, Nagatomo, Hasebe, Okazaki, Yamaguchi, Honda, Kagawa…
- Prediksi Pertandingan Brazil Vs Croatia Bermain di stadion Arena de Sao Paulo, satu-satunya stadion di Brazil yang sebelumnya tidak memiliki stadion dengan ukuran dan infrastruktur yang bagus untuk menjadi tuan rumah dengan permainan yang…
- APAKAH ATALANTA AKAN TERSINGKIR DARI SERI A ITALIA? Saat ini sangat mengecewakan dan musim terburuk bagi Atalanta bisa dibilang musim ini peruntungan masih belum berpihak pada skuat Atlanta, karena setiap kali bertamu ke tandang tidak pernah sekalipun meraih…
- Persib Siap Bawa Pulang Trofi Piala Walikota Padang 2015 Para klub Indonesia Super Liga kini tengah menjalani sederet latihan untuk mempersiapkan diri menjelang dimulainya kompetisi awal Februari mendatang. Salah satunya adalah dengan mengikuti turnament pramusim seperti Turnamen Walikota Padang…
- Hasil Skor Spanyol-Belanda 1 - 5 Hasil skor pertandingan belanda Sangat mengagumkan 5 untuk Belanda dan 1 untuk Spanyol. Pada menit ke 27 Xabi alonso memasukan bolanya ke gawang belanda dengan tendangan penalti. Pada menit 53…
- Prediksi Final AFF Suzuki Cup 2014 Gelaran kompetisi yang mempertemukan beberapa Tim Nasional dari negara-negara di Asia Tenggara kini sudah mendekati partai puncak dimana partai final akan dilangsungkan di dua tempat karena sistem kompetisi ini home…
- Prediksi Jeman Vs Ghana Prediksi Jerman Vs Ghana Piala Dunia 2014, 21 Juni Tim Panser Jerman bisa lolos ke babak 16 besar dan mengambil kemenangan kedua mereka di sini di Piala Dunia Brasil 2014.…
- Prediksi Argentina vs Belgia Berhubung dengan Prediksi Argentina vs Belgia yang akan saya tuliskan ini dengan awal Argentina yang telah memenangkan banyak pertandingan untuk maju ke semifinal Piala Dunia untuk pertama kalinya sejak tahun…
- Prediksi Final Jerman Vs Argentina Dua tim favorit mutlak untuk bermain di Maracana pada hari Minggu, Jerman dan Argentina bersiap-siap untuk final Piala Dunia 2014 Brasil. Kedua tim berhasil keluar dari babak grup yang relatif…
- Prediksi Bola Jitu : Barcelona Vs Manchester City 19 Maret… Prediksi bola jitu kali ini akan membahas tentang pertandingan yang sangat menarik antara Barcelona vs Manchester City. Pertemuan kedua tim besar tersebut yaitu dalam lanjutan pertandingan leg kedua 16 besar…
- Tentang Neymar Neymar Da Silva ( 5 Februari 1995 ) adalah pemain sepak bola terkenal asal Brasil yang kini bermain untuk klub besar dari Spanyol yaitu Barcelona FC. nama Neymar saat ini…
- Prediksi Brasil vs Chili Prediksi Brasil vs Chili untuk pertandingan 16 Besar Piala Dunia. Di bagian Grup A tidak semudah itu untuk masuk 16 besar Piala Dunia Brasil, tapi favorit dalam Grup A yaitu Brasil…
- Jadwal 16 Besar Piala Dunia 2014 Jadwal 16 besar di piala dunia 2014 ini sangat di tunggu-tunggu oleh semua pecinta bola dunia. Pada piala dunia sekarang memang banyak pertandingan shocker buat para bobotoh atau pendukung team…
- Jadwal Semi Final Piala Dunia 2014 Jadwal semi final piala dunia 2014 yang akan di perebutkan oleh Brasil vs Jerman pada tanggal 09 Juli 2014 jam 03.00 WIB dini hari yang akan di tayangkan di TVONE dan…
- Nadal melaju Semi final, Azarenka ditantang Flavela Zanete rafael Rafael Nadal mulus menembus semifinal US Open 2013 setelah pada laga hari rabu 4 september mengalahkan 20013 salah satu saingan beratnya Tommy Robero…
- Prediksi Prancis Vs Jerman Jadwal 8 Besar Piala Dunia 2014 Prediksi Jerman Vs Prancis tanggal 04 Juli jam 23:00 dengan dilihat dari beberapa squad mereka seperti yang akan saya paparkan nanti di bawah, kita juga sangat senang bisa melihat pertandingan…
- Prediksi Pertandingan Semi Final ISL : Persib Bandung Vs… Hari ini tanggal 4 Nopember 2014 akan menjadi sejarah dalam kancah sepakbola Indonesia. Hal ini karena hari ini merupakan jadwal laga semi-final Liga Super Indonesia yang akan mempertemukan empat tim…
- Timnas U-19 Indonesia Masih Bisa Mengukir Mimpi Sejak tahun 2004 Indonesia absen dalam turnamen AFC Cup, dan kini pada tahun 2014 ini Indonesia berhasil lolos seteah berhasil mengalahkan Korea Selatan U-19 pada akhir tahun lalu. Tim Nasional…
- Tempat Wisata Terpopuler Di Spanyol Spanyol yang di kenal juga oleh kita sebagai negeri matador, memiliki tempat-tempat wisata yang tak kalah menarik dan menakjubkan di banding negara-negara eropa lainnya. Berikut ini tempat-tempat wisata yang menarik…
- 4 Pemain Terbaik Asal Brazil Yang Pernah Bermain DI… Siaran pertandingan dari salah satu klub sepak bola besar asal Spanyol ini banyak dicari oleh para pencari siaran bola hari ini di Internet maupun di televisi. Klub yang telah berdiri…
- Prediksi Final ISL 2014 : Persib Bandung Vs Persipura… Partai final Indonesia Super League yang akan berlangsung nanti sore pukul 18.00 WIB di Stadion Jakabaring, Palembang. Diperkirakan akan berlangsung apik dan sengit. Kedua Tim yang merupakan tim besar di…
- TEKNIK DASAR BERMAIN SEPAK BOLA BAGI PEMULA YANG WAJIB DI… Sepak bola merupakan olahraga yang sangat populer di dunia termasuk di Indonesia. Setiap orang mengetahui dan menggemari permainan sepak bola, baik bermain atau hanya sekedar menonton permainan sepak bola. Pada…
- Persipura dan Persib Lolos Ke Final ISL 2014 Hasil akhir pertandingan semi-final Indonesia Super Legue meloloskan dua tim tertangguh dan berhak untuk mendapat kesempatan menjadi juara dalam pertandingan di final Jum’at 7 Nopember 2014 di Stadion Jakabaring, Palembang.…
- AC MILAN KEDATANGAN TAMU, NAPOLI Sudah tau belum big match di Italia saat ini akan bertemu 2 tim besar yaitu AC. Milan dan Napoli. Kedua tim tersebut akan berlaga di kandang Sang Rossoneri, San Siro…
- Pemain Muda Asli Garut Resmi Gabung Persib Pemain muda asal kecamatan Cikajang Kabupaten Garut yang merupakan adik dari Zaenal Arif yaitu Yandi Sopyan Munawar resmi bergabung bersama Persib. Hal tersebut terlihat saat skuat Persib melakukan latihan di…
- Prediksi Bola Menang : Inter Disingkirkan Wolfsburg dari… Prediksi bola menang - Wolfsburg melangkah ke babak perempat final final UEFA Europa League setelah berhasil mempermalukan Inter Milan 1-2 pertandingan lanjutan leg keduat 16 besar Liga Europa di kandangnya…
- Racikan baru The Special One Jelang Liga Primer Inggris… Setelah mengakhiri musim lalu tanpa gelar, sekarang Chelsea di bawah arahan coach Jose Mourinho melakukan perombakan dengan geliat transfer yang cukup aktif, demi meraih gelar di musim mendatang dengan mendatangkan…
- Skandal proses transfer Neymar masih bergulir panas skandal proses transfer gelandang muda berbakat asal Brasil ,Neymar, dari Santos ke Barcelona masih saja bergulir panas . Terbaru , dikabarkan Santos akan menyeret Neymar Da Silva , ayah bintang yang berusia…
- Hasil Pertandingan Menarik Di Boxing Day Laga Boxing Day yang dilakukan oleh para klub raksasa Liga Primer Inggris pada tanggal 26 Desember kemarin malam menyuguhkan laga yang menarik dan membuat para penonton terhibur. Laga dalam Boxing…