Hewan yang hidup jutaan tahun yang lalu yakni kelompok hewan dinosaurus yang hidup di bumi dan dipercaya telah punah karena hantaman dari asteroid besar yang menghantam bumi. Namun ada penemuan-penemuan dari
hewan purba tersebut yang masih hidup. Hewan-hewan purba yang masih ada sejak jutaan tahun yang lalu ini, beberapa diantaranya berevolusi sehingga dapat bertahan hidup. Inilah beberapa hewan tersebut:
1. Komodo

Komodo merupakan hewan endemik yang diduga hidup pada waktu jutaan tahun yang lalu. Panjang komodo pada umumnya sekitar 2-3 meter dengan berat 70 Kg, tercatat komodo yang pernah ada memiliki panjang 3,13 meter dan berat 166 Kg. komodo kabarnya menjadi kerabat dekat dari dinosaurus. Hal ini ditemukan dari fosil-fosil jenis dinosaurus tertentu yang hampir sama dengan struktur tubuh dengan komodo. Komodo memiiki sekitar 6o buah gigi yang bergerigi tajam dengan panjang sekitar 6,5 cm serta air liur yang bercampur dengan darah dan dilapisi dengan jaringan gikifa yang merupakan bakteri mematikan yang hidup di mulut mereka. Hewan ini ditemukan oleh peneliti barat pada tahun 1910. Karena habitat komodo telah menyusut di alam bebas akibat aktifitas manusia, hewan ini akhirnya dilindungi dibawah peraturan pemerintahan Indonesia dan sebuah taman nasional komodo yang berada di Nusa Tenggara Timur dan Nusa Tenggara Barat.
2. Semut purab

Berbeda dengan komodo yang diperkirakan hidup 40 juta tahun lalu, semut purba ini lebih lama dari komodo. Konon telah ada 120 juta tahun lalu dan disebut sebagai hewan tertua di bumi adalah semut Martialis Heureka yang telah ditemukan 2003 lalu oleh mahasiswa program studi biologi evolusi universitas texas Amerika Serikat
Bila komodo mematikan dari gigitan, dan air liurnya, semut purba ini lebih mengandalkan kedua antenanya karena tidak memiliki mata namun mameiliki tubuh memanjang dan capit yang panjang yang berguna untuk meraba dan menangkap mangsanya. Diberi nama Semut Martialis Heureka yang berarti semut dari Mars karena bentuknya yang unik dan aneh. Semut purba ini memberi petunjuk bahwa rahasia evolusi semut masih tersembunyi di balik hutan hujan tropis.
3. Ikan Coelacanth

Hewan laut purba yang masih hidup sampai saat ini adalah ikan Coelacanth yang dipercaya muncul sejak 65 juta tahun yang lalu dan sempat diperkirakan sudah punah, namu ditemukan kembali tahun1938 di Afrika Selatan. Sejak saat itu Coelacanth telah ditemukan di Komoro perairan Manado tua di Sulawesi, Tanzania, Mozambik, dan Madagaskar. Sampai saat ini ada dua Coelacanth yang di temukan adalah Coelacanth komoro dan coelacanth Sulawesi. Berat rata-rata ikan ini adalah sekitar 80Kg dan dapat mencapai panjang hingga 2 meter. Ikan ini termasuk
hewan predator yang sering memakan ikan kecil dan sering ditemukan diperairan gelap.
Artikel Lainya:
- Binatang Khas Kalimantan Timur Hewan-hewan yang ada di dunia ini memiliki ciri-ciri khusus yang luar biasa, tidak hanya hewan buas tetapi juga hewan jinak selalu memiliki ciri khusus yang menakjubkan. Semua hewan yang ada…
- Informasi tentang kucing kucing adalah salah satu hewan karnivora yang dapat di jadikan sebagai hewan peliharaan manusia. kucing disini bukan merujuk kepada kucing besar ( singa atau harimau ) melainkan kucing yang biasa…
- Kehidupan di Balik Hutan Bakaw Indonesia memang memiliki segalanya terutama alam. Salah satu alam yang dimiliki Indonesia adalah alam hutan bakau. Hutan bakau yang ada di Indonesia adalah hutan terbesar di selruh dunia. Hutan bakau…
- PARU-PARU MANUSIA Semua manusia dan sebagian makhluk hidup lain dapat hidup karana bernafas. Penafasan pada makhluk hidup sangatlah penting, karena jika tidak bernafas berarti mahluk hidup tersebut telah mati. Sistem pernafasan manusia…
- fakta-fakta serangga di muka bumi Pada kali ini saya akan membahas tentang fakta-fakta serangga di dunia. Baca dengan seksama agar anda dapat memahami inti dari topik berikut. Keanekaragaman serangga telah ditemukan pada periode Carboniferous (sekitar…
- mengenal pulau enggano Pulau Enggano adalah pulau di Indonesia yang terletak di Samudra Hindia dan berbatasan dengan negara India. Pulau Enggano merupakan bagian dari wilayah pemerintah Kabupaten Bengkulu Utara, Provinsi Bengkulu, dan merupakan…
- Penghuni Hutan Yang Terancam Bahaya Hutan di dunia ini memang sangat luas dan beragam jenisnya. Semua hutan di dunia memberikan manfaat yang sangat besar bagi manusia dan mahkluk hidup lainnya. Keberadaan hutan memang sangat diperlukan…
- 4 MAMALIA LANGKA YANG MASIH ASING DI DENGAR Di dunia ini masih banyak yang belum di ketahui oleh orang banyak termasuk flora dan fauna dan juga tidak akan pernah habis untuk di bahas. Bahkan para ilmuan memperkirakan adanya…
- Informasi tentang jerapah jerapah adalah hewan yang berasal dari afrika yang memiliki leher yang panjang. jerapah merupakan hewan tertinggi yang pernah ada di daratan bumi. bagaimana tidak, jerapah dapat mencapai tinggi hingga 4.6…
- Hukum Patungan/Iuran Dalam Qurban Jika sebelumnya saya membahas tentang hukum melihat penyembelihan hewan qurban dan doa hewan qurban, kali ini masuk kepada bagaimana hukum iuran atau patungan dalam berqurban. Budaya di Indonesia yang selalu…
- hewan asli Indonesia yang hampir punah beraneka ragam satwa-satwa dan tumbuhan yang hidup di Indonesia, beribu macam spesies jenis hewan tinggal di Indonesia. namun, tahukah anda jika ada beberapa hewan yang sangat di lindungi karena jumlah…
- Berlibur Di Pulau Komodo Pulau Komodo adalah tempat tinggal atau habitat asli dari hewan komodo, pulau komodo terletak di kepulauan Nusa Tenggara yang kini dijadikan Taman Nasional Komodo yang dikelola oleh pemerintah pusat pulau…
- Jenis-Jenis Pantai Indonesia merupakan negara kepulauan sehingga sepertiga dari luas wilayah Indonesia adalah lautan, sedangkan pantai di Indonesia sekitar 81 ribu kilometer. Ada empat jenis pantai yang ada di Indonesia yaitu pantai…
- TUMBUHAN Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE /* Style Definitions */ table.MsoNormalTable {mso-style-name:"Table Normal"; mso-tstyle-rowband-size:0; mso-tstyle-colband-size:0; mso-style-noshow:yes; mso-style-priority:99; mso-style-qformat:yes; mso-style-parent:""; mso-padding-alt:0cm 5.4pt 0cm 5.4pt; mso-para-margin-top:0cm; mso-para-margin-right:0cm; mso-para-margin-bottom:10.0pt; mso-para-margin-left:0cm; line-height:115%;…
- Adaptasi Makhluk Hidup Makhluk hidup dari mulai hewan sampai tumbuhan menginginkan kehidupan yang nyaman. Namun tidak selamanya kehidupan sesuai dengan keinginan. Oleh karena itu adaptasi perlu dilakukan. Selain untuk membuat nyaman, adaptasi diperlukan…
- 5 Surga Wisata Alam Indonesia Yang Tersembunyi Apakah Anda mencoba mencari informasi tentang objek wisata alam Indonesia ? Tujuan terbaik di Asia, tujuan populer teratas Asia 2020, tempat terbaik di Asia, kota terbaik di asia, Indonesia adalah…
- Syarat Halalnya Hewan Yang Di Sembelih Tentunya kita tidak mau dan menginginkan bagaimana hewan yang sudah kita sembelih, misalkan pada hewan qurban atau sebagainya menjadi hewan yang haram ketika di konsumsi. Hal ini dapat terjadi ketika…
- BURUNG Bumi adalah salah satu planet dalam sistem tata surya yang terdapat kehidupan di dalamnya. Bumi memiliki segala hal yang dapat membuat makhluk hidup dapat hidup di planet bumi. Tidak hanya…
- 3 Hewan Yang Dapat Melumpuhkan Mangsanya Dengan Bisa Yang… Hewan di bawah ini memiliki bisa yang sangat mematikan bagi musuhnya atau mangsa yang diincarnya, sehingga mereka bisa dengan mudah melumpuhkan mangsanya dengan cepat. 3 hewan dengan bisa yang sangat…
- Doa Ketika Menyembelih Hewan Qurban Ketika hari raya Idul Adha tiba banyak diantara kita yang sudah mampu bahkan yang memaksakan diri untuk mengerjakan ibadah qurban dengan menyembelih hewan yang dijadikan qurban. Tujuan menyembelih ini sebagai…
- Pengetahuan tentang air air adalah senyawa yang sangat penting bagi mahluk hidup untuk mempertahankan kelangsungan hidup nya. bagaimana tidak, tanpa air mahluk hidup dapat punah dalam hitungan bulan. lihat saja di gurun pasir,…
- Fakta Unik Kelinci Planet bumi memang sangat penuh dengan berbagai macam makhluk hidup kerena Planet bumi adalah satu-satunya planet yang dapat dihuni oleh makhluk hidup. Di planet bumi terdapat sumber kehidupan yaitu air…
- Hukum Makan Kepiting Dan Rajungan Sebelumnya harus kita bedakan terlebih dahulu mana kepiting dan mana rajungan. Kepiting adalah hewan yang bisa hidup di air laut maupun di air tawar, tubuhnya bercapit besar dan berwarna agak…
- DAMPAK PEMANASAN GLOBAL Planet Bumi adalah suatu tempat di mana kita berada. Bumi merupakan planet ke tiga dari delapan planet yang ada dalam tata surya. Jarak antara bumi dengan Matahari sekitar 149,6 juta…
- tentang kuda kuda adalah salah satu spesies atu mamalia yang moderen dari genus eques. kuda ini juga sangat bersahabat dengan manusia dan sangat menbuntungkan selain bisa di peras susunya kuda juga bisa…
- tentang ikan apakah anda tau tentang ikan ? apakah anda tau manfaat ikan ? kalau anda tidak tahu terus lah baca artikel ini sampai dengan selesai dan anda akan tau tentang ikan…
- 5 JENIS MIGRASI PADA BURUNG Perubahan iklim dan cuaca memaksa makhluk hidup untuk beradaptasi dengan hal itu. Banyak sekali jenis adaptasi yang dilakukan makhluk hidup untuk mempertahankan kelangsungan hidup mereka. Salah satu jenis adaptasi yang…
- Informasi tentang kanguru kanguru adalah hewan mamalia herbivora yang berasal dari daerah Australia. kanguru termasuk hewan marsupialia atau hewan yang memiliki kantung pada daerah perut nya. mirip seperti pada film kartun doraemon gitu.…
- KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP Makhluk hidup terdiri dari beberapa macam. Secara umum, klasifikasi makhluk hidup terbagi menjadi 5 bagian. 1. Monera Monera berarti tunggal. Monera terbagi menjadi beberapa bagian, yaitu bakteri dan ganggang biru…
- tentang kelalawar pada postingan kali ini saya akan membahas tentang kelalawar . kelalawar atau kelelawar adalah salah satu hewan mamalia yang bisa terbang dan memiliki kaki depan serta belakang yang berkembang menjadi…