
pensil adalah salah satu alat tulis dan alat lukis yang umumnya terbuat dari grafit yang murni. grafit murni cenderung bersifat mengotori tangan saat di pegang dan mudah patah, itu lah sebab nya grafit sering di campur kan dengan tanah liat agar memiliki sifat yang lebih keras dan tidak terlalu mengotori tangan saat di pegang. grafit yang sudah di campur dengan tanah liat biasanya di balut dengan kayu agar lebih kuat dan tidak mengotori tangan. ada juga grafit yang di balut dengan menggunakan plastik agar lebih ringan dan lebih terlihat indah.
berdasarkan komposisi nya, pensil dapat di bedakan dengan dengan cara melihat bahan yang di gunakan. biasa nya dalam huruf B, H, dan F. pensil yang memiliki tanda B memiliki atau mengandung lebih banyak bahan grafit nya di banding kan dengan tanah liat. hal ini bertujuan untuk menginformasikan ketebalan. pensil yang memiliki tanda H berarti mengandung lebih banyak tanah liat dari pada jumlah grafit nya. hal ini bertujuan untuk menginformasikan kekerasan bahan pada lead nya. sedangkan pensil yang memiliki tanda dengan huruf F berarti komposisi nya sangat mudah di raut agar keruncingan pensil dapat menjadi lebih maksimal. jika ada menemukan pensil yang bertanda 2H, itu berarti lebih keras dari pensil bertanda H. jika anda menemukan pensil bertanda 2B berarti tingkat ketebalan nya lebih tinggi dari pensil bertanda B. begitulah lah produk pensil dalam menginformasikan produk nya, semakin besar angka di depan tanda huruf berarti lebih tinggi pula sifat bawaan nya. ada juga pensil bertanda HB, pensil bertanda HB berarti memiliki sifat keras dan tebal, atau bisa juga di sebut dengan gabungan antara H dan B.
di jaman yang semakin berkembang ini, ada juga pensil yang tidak perlu susah payah untuk meraut nya. pensil ini berupa plastik atau logam yang memiliki tangkai dan di desain khusus agar menghemat waktu dengan tidak perlu meraut pensil. cukup saja dengan mengganti grafit yang sudah habis terpakai dengan grafit yang baru.
Artikel Lainya:
- ALAT MUSIK Musik adalah hasil kretifitas manusia yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupannya. Musik bangak memberikan inspirasi, kesenangan, kecintaan dan sebagianya. Musik diciptakan dengan keindahan yang relatif. Dikatakan relatif karena para penikmat…
- Termoplastik dan Termoseting Plastik yang telah banyak kita gunakan saat ini memang sangat diperlukan dalam berbagai bentuk dan kegunaan apapun. Plastik sangat bermanfaat bagi kehidupan manusia. Sama hal nya dengan teknologi, plastik juga…
- Wanita Yang Lucu Dan Suka Bercanda Ternyata,Sangat Disukai… Pria memang mempunyai kriteria dan selera wanita yang berbeda-beda. Pria kalau dalam urusan cinta biasanya lebih terbuka, dibandingkan para wanita yang selalu membuat para pria bingung dan terasa misterius kalau…
- Jenis-Jenis PH Meter Kegunaan alat ini pada masa modern sekarang sangat diperlukan, terutama bagi kebutuhan industri seperti produk minuman. Alat pengukur keasaman atau kebasaan ini digunakan untuk dapat mengetahui tingkat PH dalam air…
- 5 Cara Tepat Membersihkan Perhiasan Berlian Agar Awet Perhiasan memiliki fungsi utama untuk menghiasi bagian tubuh tertentu seperti telinga, leher, pergelangan tangan dan juga jari jemari. Perhiasan juga biasa terbuat dari berbagai macam jenis logam, namun logam yang…
- Peran Penting Oscilloscope Rumah sakit adalah salah satu area yang cenderung protektif dan sensitive dari segala sesuatu yang dapat mengganggu jalannya kestabilan tempat umum tersebut. Bila dicermati lebih baik lagi hal tersebut akan…
- Cireng cireng adalah salah satu makanan ringan sekaligus jajanan khas sunda yang terkenal dan di gemari masyarakat dari tahun 80-an sampai sekarang. bukti nya banyak pedagang kaki lima atau warung gorengan…
- Patung dari kertas patung kertas adalah patung yang terbuat dari bubur kertas untuk mengurangi sampah yang tidak di pakai. cara pembuatan patung ini sangat lah mudah, namun butuh waktu hingga 1 minggu ++…
- Alat Kebersihan Yang Wajib Ada di Rumah Alat kebersihan memang sangat banyak macamnya. Namun beberapa alat-alat kebersihan berikut ini wajib dimiliki terutama bila ingin rumah yang terlihat tetap bersih, asri dan sehat jauh dari kotoran serta debu.…
- Tips Memakai High Heel Yang Tepat Bagi Pemula Seorang wanita akan terlihat tampil lebih seksi dan memiliki postur tubuh yang bagus, ketika memakai sepatu High Heel. Akan tetapi, memang untuk memakai sepatu ini seorang wanita harus mempunyai keberanian…
- Uang Apa anda tahu uang itu apa? Bagaimana criteria uang tersebut dan apa fungsi uang itu? Jangan-jangan anda hanya tahu mencari dan menggunakan uangnya saja. Tapi tidak apa-apa, saya disini akan…
- Mengenalkan Waktu pada Si Kecil Jam tangan ternyata bisa menjadi salah satu sarana belajar bagi si kecil. Memberikan pelajaan terhadap seorang anak akan berbeda dari orang dewasa. Ketelatenan dalam mendidik adalah kunci untuk membuat anak…
- Tips Merawat Rambut Secara Alami Prioritas wanita dalam menunjang penampilannya tidak hanya dengan memperhatikan kecantikan pada kulit wajah maupun bentuk badan, namun kecantikan rambutpun harus di perhatikan karena dengan memiliki rambut yang indah juga akan…
- Asal usul cangkir cantik Terkadang manusia punya satu keinginan yang dirasa tidak mungkin tercapai dikarenakan naluri manusia itu sendiri ingin serba mudah serba cepat dan serba instan, manusia tidak ingin cape dalam menempuh proses…
- 3 JENIS BAHAN UNTUK MEMPERCANTIK TAMPILAN CAKE Agar kue yang kita buat menghasilkan tampilan yang sangat cantik, maka kue tersebut harus kita hias sedemikian rupa. Untuk menghias kue yang kita buat sendiri agar tampilannya lebih cantik dan…
- Kebiasaan Cantik Yang Tidak boleh Anda Pelihara Hai ladies, cantik pasti merupakan dambaan bagi semua wanita. Semua wanita pasti ingin cantik dan menarik tertutama dihadapan pria. Dalam menyempurnakan kecantikan anda, make up pasti dijadikan solusi untuk menambah…
- Adab Membaca Al-Qur’an Al-Qur’an adalah kitab suci umat Islam yang akan selalu terjaga kesuciannya dari campur aduk tangan manusia yang ingin mengotori kandungan Al-Qur’an. Bagi mereka yang membacanya, mendengarkan, dan memahami serta mengamalkan…
- Ingin Perut Sixpack? . Lakukan Cara Sederhana Ini Di Rumah Perut sixpack? Siapa yang tidak menginginkannya, perut sixpack merupakan idaman bagi pria bahkan wanita, menurut beberapa orang perut sixpack dapat membuat penampilan lebih menarik. Namun bagi sebagian orang hal ini…
- Latihan Senam Otak Pada Anak Otak adalah bagian penting dari tubuh buah hati anda yang sedang berkembang. Perkembangan otak anak sngat pesat pada usia 0 – 5 tahun yang disebut golden age. Perkembangan otaksangat mempengaruhi…
- Operasi Plastik dan Operasi Implan Di zaman modern seperti sekarang ini, semakin banyak orang yang tergoda dengan segala macam sesuatu yang instan. Mulai dari peralatan rumah tangga, peralatan elektronik sampai mengubah bentuk anggota tubuh. Apalagi…
- Cara Membuat Tape Singkong tape singkong atau yang lebih di kenal dengan sebutan peueyeum adalah salah satu makanan kuliner khas kota bandung yang terbuat dari singkong hasil fermentasi. kuliner ini banyak di jual di…
- shino aburame shino aburame adalah salah satu tokoh dalam serial naruto sekaligus menjadi tokoh protagonis sebagai teman naruto. shino aburame belum di ketahui hingga saat ini tidak dapat menggunakan elemen dasar ninja.…
- Menjadi Sehat Dengan Cara Nabi Kesehatan adalah sesuatu yang amat maha, sehingga banyak orang mencarinya, baik cara yang modern dengan alat-alat yang canggih maupun cara tradisional dengan ramuan-ramuan alami, atau cara yang mahal maupun murah…
- Sejarah Jam Tangan Casio G-Shock Perusahaan yang dikenal sebagai pembuat jam tangan Casio, berdiri sejak April 1946. Casio merupakan perusahaan dengan teknologi elektronika canggih yang dikembangkan untuk kalkulator, yang kemudian memasuki pasar jam tangan dengan…
- Yuk, Mengenal Berbagai Kain Jika dilihat dari bahan bakunya, kain dapat dibedakan menjadi beberapa macam. Ada yang terbuat dari serat alami, sintesis, semi sintesis, campuran, dsb. Beberapa diantaranya adalah: Felt / Kain Flanel Kain…
- Nasi Campur Khas Korea pada postingan kali ini saya akan membahas tentang nasi campur khas korea. belakangan ini, di negara Indonesia terkenal dengan "demam korea". yups, dengan kata lain masyarakat Indonesia mulai dari anak-anak…
- Tips Mendapatkan Informasi Jam Tangan Murah Jam tangan sudah menjadi ikon fashion yang tidak dapat ditinggalkan dalam kegiatan sehari-hari. Memang desain jam tangan juga bisa menunjang penampilan seseorang selain fungsinya sebagai penunjuk waktu. Bila anda ingin menambah…
- Tips Fashion Bagi Pria Bertubuh Kurus Banyak pria yang memiliki tubuh kurus tidak percaya diri dengan bentuk tubuhnya, termasuk saya hehe, saya termasuk pria yang bertumbuh kurus dan hal tersebut sangat saya rasakan sering membuat penampilan…
- Cara Menggunakan Alat Pembersih Kaca Jendela Ada banyak orang yang belum mengetahui bagaimana cara menggunakan alat pembersih kaca untuk membersihkan kaca jendela dengan tepat. Alhasil, bukan kaca yang menjadi bersih tetapi justru kaca menjadi tergores dan…
- Panduan Istilah-Istilah Penting Pada Detektor Logam Mendeteksi logam untuk menemukan nugget emas ataupun harta karun bisa menjadi profesi sekaligus hobi. Tidak sedikit orang yang ingin membeli detektor logam untuk mencari harta karun sebagai hobi yang menyenangkan.…