

Pondok pesantren merupakan suatu lembaga pendidikan agama Islam yang sudah ada sejak jaman para Wali Sanga dan secara turun temurun hingga berakar kuat pada budaya dan adat masyarakat Indonesia. pondok pesantren yang umunya berada di desa merupakan lembaga sosial yang memiliki berbagai potensi untuk lebih dikembangkan dan sesuai untuk model pemberdayaan di pedesaan. Selain sebagai lembaga pendidikan, pesantren juga sebagai katalisator pemberdayaan ekonomi umat di pedesaan.

Model pondok pesantren pada umumnya dibedakan menjadi dua jenis, yaitu pondok pesantren tradisional atau sering dengan nama lain salafi, dan pondok pesantren modern atau khalafi. Keduanya mempunyai ciri khas masing-masing seperti ciri khas pesantren tradisional dimana pengajaran bertumpu pada kyai atau mono mengajar, mata pelajaran yang disampaikan terbatas khusus dalam bidang agama dengan berpegangan pada kitab-kitab yang dikarang oleh para ulama-ulama abad ke VII dan tidak ada tingkatan atau kelas. Adapun di pondok pesantren modern mempunyai ciri sistem klasikal, yaitu adanya jenjang pendidikan, kemudian tenaga pengajar atau asatidz berjumlah banyak, dipimpin oleh kyai tapi tidak tertumpu, kurikulum pendidikan pengetahuan umum diajarkan berdampingan dengan pengetahuan agama dan adanya disiplin hidup di pondok yang ketat.

Kondep awal berdirinya pesantren yaitu sebagai pusat berlangsungnya transfer ilmu pengetahuan agama, sebagai penjaga dan pemelihara keberlangsungan agama Islam tradisional dan sebagai pusat pencetak ulama. Ha ini dibuktikan dalam proses pembelajaran dimana ilmu-ilmu keislaman menjadi prioritas utama. Pada beberapa tahun kebelakang pesantren hanya mengajarkan tentang pelajaran yang berhubungan dengan agama islam dan pendalaman kitab-kitab kuning, tapi seiring dengan perkembangan jaman dan tuntutan masyarakat yang semakin maju dan sadar pendidikan. Pesantren menambah pelajaran yang diajarkan yaitu dengan dibarengi pengetahuan umum tekhnologi dan informasi.
Keterampilan hidup juga diajarkan di pesantren. Bedanya kalau jaman dahulu selain belajar agama santri diajarkan menanam, berkebun, memproduksi alat rumah tangga, dan berwirausaha lainnya. Dengan demikian santri dapat bercampur baur dengan masyarakat sekitar pondok. Akan tetapi di jaman sekarang khusunya pesantren modern. Pembelajaran Keterampilan hidup itu hanya sebatas teori, dan yang diprioritaskan adalah pembelajaran di kelas dan keterampilan ekstrakurikuler. Santri tidak bercampur baur dengan masyarakat sekitar pondok karena kegiatan dan disiplin di pondok pesantren yang ketat.
Jadi di pesantren, santri tidak hanya dididik denga keterampilan kognitifnya saja tapi afektif dan psikomotornya juga dilatih. Selain itu santri akan selalu diawasi dan dipantau 24 jam penuh serta semua aktivitasnya diarahkan agar sesuai dengan moral keagamaan. Dengan demikian proses pembentukan kepribadian santri dilakukan dengan sistematis.
Artikel Lainya:
- Binatang Khas Kalimantan Timur Hewan-hewan yang ada di dunia ini memiliki ciri-ciri khusus yang luar biasa, tidak hanya hewan buas tetapi juga hewan jinak selalu memiliki ciri khusus yang menakjubkan. Semua hewan yang ada…
- Pentingnya Pendidikan Anak SD Dalam Keluarga Sejak Dini Pendidikan Anak SD Dalam Keluarga Sejak Dini Pendidikan bagi anak seharusnya tidak hanya diperoleh di sekolah tetapi justru harus dimulai sejak dini di dalam keluarga. Pendidikan anak SD awal bagi…
- Sistem-sistem Ekonomi Dunia Di dunia ini terdapat banyak sistem ekonomi, meskipun dinamai berbeda-beda tapi pada prinsipnya masing-masing ada kesamaan dengan sistem ekonomi yang akan saya jelaskan sekarang. Sistem ekonomi sendiri memiliki definisi yaitu…
- Barong Bali Indonessia merupakan negara di asia tenggara yang memiliki banyak keistimewaan yang sangat luar biasa di antara negara-negara tetangga. Bagaimana tidak indonesia memiliki paling banyak pulau, paling banyak suku bangsa, dan…
- Samsung Dan Android Merajai Pasar SmartPhone Kemajuan tekhnologi berbasis sistem operasi semakin mengalami kemajuan dan berkembang dengan sangat pesat. Saat ini ada berbagai jenis sistem operasi yang hadir khususnya yang ada pada Smartphone yang diantaranya Sistem…
- Mekanisme dan Jenis Bantuan Sosial Pendidikan Seperti yang Anda ketahui, saat ini ada beberapa jenis bantuan yang diprogramkan oleh pemerintah. Sebut saja salah satunya yaitu bantuan sosial pendidikan. Program ini rutin dilakukan oleh pemerintah. Bahkan setiap…
- Standar yang Harus Dimiliki Toko Berlian Berkualitas Minat wanita terhadap perhiasan berlian yang semakin tinggi membuat banyak toko berlian bermunculan. Toko tersebut hadir secara online maupun offline untuk memenuhi segala kebutuhan Anda. Namun perlu Anda ingat bahwa…
- Agama Yang Tidak Familiar Di Dunia Agama merupakan suatu kepercayaan dan keyakinan akan adanya tuhan beserta ciptaanya yang kemudian firman-firman dari tuhan melalui kitab dan utusannya dijadikan pegangan, pedoman, dan panutan bagi seseorang yang menganut suatu…
- Jenis-Jenis Bisnis Pakaian Dengan Peminat Terbanyak Usaha baju modal kecil adalah jenis usaha yang dapat dikategorikan kedalam UKM atau usaha kecil menengah seperti konveksi, distro, dan lain –lain. Usaha kecil menengah merupakan jenis usaha yang paling…
- Profil Setya novanto Selam dalam tiga periode berturut – turut dia duduk di kursi wakil rakyat. Dia mempunyai banyak perusahaan di jakarta dan di batam yang merupakan salah seorang pengusaha yang sukses. Sejak…
- Observatorium Bosscha, Tempat Wisata dan Pendidikan Salah satu tempat pendidikan dan juga bias dijadikan sebagai tempat wisata yang berada di kota Bandung. Tempat ini merupakan salah satu tempat berharga yang di miliki oleh kota ini. Tempat…
- Pentingnya Memiliki Izin Payment Gateway Bagi masyarakat Indonesia kini telah terbiasa dengan transaksi nontunai yang sering dilakukan dalam aktifitas jual beli, khususnya untuk bisnis online. Belum lagi, pembayaran yang bisa dilakukan dengan lebih cepat, mudah,…
- Cara Mudah Memilih Universitas Terbaik Menempuh pendidikan hingga ke jenjang yang lebih tinggi merupakan impina smeua orang. Dengan memiliki pendidikan hingga level tinggi kita akan mampu mendapatkan gelar dan pengetahuan yang sangat luas dan tentunya…
- Cara Agar Pinjaman Dana Tunai Cepat Disetujui Bank atau lembaga pembiayaan yang menawarkan produk pinjaman dana tunai akan melakukan verifikasi untuk menentukan kelayakan debitur. Jika hasilnya tidak layak, maka pengajuan pinjaman Anda tidak akan disetujui. Cukup sering orang…
- Begini Ciri Universitas Terbaik Indonesia yang Perlu Kamu… Bagi kamu yang mau melanjutkan pendidikan ke jenjang kuliah tentu saja menginginkan kampus atau universitas yang berkualitas baik fasilitasnya hingga akreditasinya yang bisa menunjang masa depan kamu nanti. Dalam memilih…
- Intip Daya Tarik Liontin Berlian Simple yang Elegan Liontin merupakan sebuah perhiasan yang bisa menjadi pelengkap sebuah kalung. Liontin merupakan salah satu perhiasan yang bisa membuat kalung Anda menjadi lebih istimewa. Sebut saja salah satunya model liontin berlian…
- Mendaki Gunung papandayan Gunung Papandayan adalah gunung yang memanjang di selatan kota Bandung. Untuk mendaki gunung ini bisa melalui cisurupan (garut), melalui jalur pengalengan (sedep) atau melalui cileleuy. Jika anda menyukai alam. Menurut…
- Mudahnya Sistem dan Alat Pembayaran "All in One" via… Sudah pernah mendengar sistem dan alat pembayaran Dompetku Plus apa belum? Pada era sekarang ini, memang sudah serba modern dan canggih, Anda belanja saja sudah menggunakan sistem dan alat pembayaran…
- pendidikan akhlak masa modern masa silam dalam mendidik aklak sering dengan menitikberatkan kepada mengisi kepribadian anak didik dan mengajarkan kepada mereka semua perbuatan akhlak yang terpuji maupun yang terlarang, kemudian pengajaran akhlak dimasa silau…
- Tips Memilih Lembaga Keuangan Pinjaman Sertifikat Rumah Memasuki tahun 2019 ini ada banyak sekali lembaga keuangan yang menawarkan kemudahan bagi nasabah untuk mendapatkan pinjaman sertifikat rumah. Mulai dari persyaratan yang mudah, tanpa melalui proses b.i checking, hingga…
- Desa Budaya Pangpang Kalimantan Timur Mungkin sebagian anda telah mengenal desa Budaya Pangpang atau bahkan pernah berkunjung ke desa ini. Akan tetapi ada juga yang belum mengetahuinya walaupun sering ke kota Samarinda. Desa adat Dayak…
- KORUPSI Korupsi berasal dari bahasa latin yaitu corrumpere yang berarti busuk,rusak,memutar balik dan menyogok. Sedangkan menurut kamus besar Indonesia korupsi artinya buruk,rusak,busuk,suka memakai barang yang di percayakan kepadanya , korupsi artinya…
- 5 Model Gelang Berlian Kekinian dan Istimewa Sedang mencari perhiasan, khususnya model gelang berlian yang terlihat bagus dan menawan? Kami punya beberapa solusi pilihan gelang yang bisa Anda pilih. Nah, di artikel ini, kami akan coba menjelaskan…
- PENDIDIKAN, ANTARA IDEALISME DAN BISNIS Masalah biaya adalah hal yang sangat klasik dalam memperoleh pendidikan, jika seorang anak tidak mempunyai biaya yang cukup, maka anak itu tidak bisa mengenyam pendidikan di bangku sekolah. Ataupu anak…
- Kesenian Daerah Provinsi Bali Provinsi bali adalah sebuah provinsi yang ada di Negara Indonesia bagian tengah. Bali memiliki keindahan yang yang sangat menakjubkan yang menjadi daya tarik wisatawan lokal ataupun mancanegara. Selain keindahan alam…
- Masakan Nusantara yang Lezat dan Mudah untuk Dibuat Indonesia tidak hanya memiliki kekayaan budaya yang tinggi, negara kita pun memiliki kekayaan kuliner yang sangat banyak sekali jenisnya. Masakan nusantara marupakan salah satu masakan yang patut untuk dikembangkan karena…
- AKHLAK TERPUJI REMAJA Masa remaja merupakan masa yang sangat menyenangkan. Kejadian tersebut hanya berlaku satu kali dalam setiap kehidupan manusia. usia remaja adalah usia antara anak-anak dan dewasa. Masa remaja disebut juga dengan…
- KENDANG Indonesia memiliki banyak sekali kesenian daerah yang lahir dan tumbuh di tengah-tengah masyarakat. Meskipun gempuran budaya luar sangat deras, namun indonesia tetap menjaga dan melestarikan kesenian tradisionalnya yang memiliki ciri…
- Profil zulkifli hasan Zulkifli hasan merupakan salah satu orang yang menjadi menteri kehutanan sampai tahun 2014 ini. Zulkifli merupakan seorang lelaki yang lahir di penegahan, lampung selatan pada hari kamis tanggal 17 mei…
- pentingnya mendidik karakter Pendidikan karakter adalah suatu bentuk aktivitas manusia di mana ada tindakan pendidikan dan didaktik adalah untuk generasi pertumbuhan, sehingga harapan telah mendidik generasi pengetahuan yang dapat digunakan sebagai bekal untuk…