Oli sintetik sebenarnya bukanlah jenis produk baru dipasaran. Oli yang satu ini sudah ada sejak lama bahkan sudah ada banyak pemilik kendaraan ganti oli sintetik untuk mengganti penggunaan jenis oli biasa yang terbuat dari bahan minyak bumi. Oli sintetik terbuat dari bahan non oil atau menggunakan jenis bahan alami.
Namun seiring dengan perkembangan zaman yang kian maju saat ini oli sintetik pun dibuat juga dengan menggunakan minyak bumi namun diolah dengan menggunakan bahan - bahan alami sehingga efeknya memiliki efek serupa dengan jenis oli sintetik yang murni dan bahkan lebih baik.
Oli sintetik memiliki beberapa keunggulan jika dibandingkan dengan jenis oli biasa yang terbuat dari minyak bumi. Beberapa keunggulan dari oli tersebut diantaranya seperti mampu meningkatkan daya mesin menjadi lebih baik, membersihkan mesin, mampu menghemat bahan bakar, menahan gesekan mesin menjadi jauh lebih baik dan berbagai macam keunggulan lainnya.
Maka dari itu, kini ganti oli sintentik menjadi semakin lebih populer jika dibandingkan dengan oli biasa. Oli sintetik di negara kita pun sudah semakin dikenal luas sehingga sudah banyak sekali pengguna kendaraan di negara kita lebih memilih oli tersebut. Salah satu produk oli sintetik yang saat ini sudah populer di negara kita ialah oli sintetik dari Top 1. Brand yang satu ini dikenal sebagai produk oli terbaik yang sudah sering digunakan oleh banyak orang khususnya yang memiliki kendaraan baik itu motor maupun mobil.
Oli sintetik dari Top 1 sendiri sudah banyak digunakan dan merupakan produk oli terbaik yang saat ini telah digunakan untuk kepentingan kendaraan pribadi agar mesin bisa terawat dengan lebih baik. Oli Top 1 sendiri memiliki beragam varian produk yang bisa disesuaikan sendiri dengan kebutuhan masing - masing karena dengan menggunakan produk tersebut mesin menjadi lebih baik performanya.
Untuk anda yang ingin menghemat bahan bakar, oli sintetik adalah pilihan yang paling tepat. Selain itu, oli sintetik juga memiliki kelebihan yang bisa membuat anda semakin mudah dalam mengirit pengeluaran biaya bulanan anda. Karena oli ini merupakan oli yang tahan lama jadi tidak perlu sering mengganti oli.