Kebanyakan kalangan remaja masa kini lebih sering melakukan perawatan wajah dengan krim pemutih wajah agar tidak terlihat kusam. Memang beberapa diantaranya sudah memiliki pigmen dari lahir yang memiliki kulit wajah yang putih namun tidak terlihat bersinar karena kulit mereka yang terlihat kusam. Kebanyakan dari mereka juga sering melakukan hal yang sangat beresiko dalam menggunakan krim wajah.
Bagi anda yang ingin memutihkan wajah secara alami cukup mengikuti tips berikut ini:
- Beras, memiliki khasiat yang luar biasa terhadap kulit wajah. Cara penggunaanya pun mudah hanya digunakan sebagai masker yang digunakan sebelum tidur atau ketika sedang beristirahat.
- Yogurt, Bahan ini mengandung khasiat yang bisa membuat kulit wajah menjadi lembab. Hal ini bisa mengangkat sel kulit mati dan membuat kulit wajah menjadi putih dan bersih.
- Putih telur dan jeruk nipis, bahan jenis ini adalah kombinasi yang sangat menarik karena manfaat dari putih telur yang bisa membuat kulit awet muda dan memutihkan wajah.